Suara.com - Harley Davidson Club Indonesia (HDCI), yang merupakan komunitas motor besar menggelar bakti sosial dan santunan bersama pengurus pusat, dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan. Acara ini digelar di Kantor Pusat Sekretariat HDCI, di Basement Bengkel Cafe, Kawasan SCBD, Jakarta, Minggu (17/4/2022).
Agenda tahunan ini dilaksanakan secara singkat dengan mengedepankan protokol kesehatan. Santunan yang diberikan berupa paket sembako, uang tunai, takjil dan makanan untuk berbuka puasa kepada 300 yatim piatu, yang tersebar di Pasar Minggu, Mampang Prapatan dan Tebet.
Dalam acara ini, sejumlah UMKM bidang kuliner dilibatkan sebagai bentuk komitmen HDCI sebagai perannya dalam pemulihan ekonomi nasional.
Acara dihadiri oleh Ketua Umum HDCI, yang diwakili Waketum HDCI, Brigjen Pol. Suhendri, S.H., S.I.K.; Waketum Bro Harianto Kurniawan; Wali Kota Jaksel yang diwakili Camat Kebayoran Baru, Tommy Fudihartono; Sekjen HDCI, Husdi Karyono, Bendum HDCI, Dr. Arbain Siregar, dan Pengurus Pusat HDCI dan anggota.
Berita Terkait
-
Ramadhan 1443 Hijriah, DWP Kemenpora Salurkan 500 Paket Sembako
-
Touring Akhir Tahun Sekaligus Bakti Sosial, MJI Keliling Jakarta - Bali
-
HUT ke-64 Pertamina, Patra Niaga Jawa Bagian Tengah Gelar Rangkaian Bakti Sosial
-
Sentra Vaksinasi dan Vaksin Keliling untuk Mencapai Kekebalan Komunal
-
Gotong Royong IKDB 90 Gelar Baksos dan Vaksinasi Covid-19 Massal
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence