Suara.com - Perjalanan hidup seseorang tidak selamanya mulus. Kadang masalah dan hambatan datang tak diundang. Kadang masalah itu dapat menimbulkan tekanan mental berlebihan hingga menyebabkan stress, trauma, bahkan phobia.
Ada banyak pemicu stress, mulai karena bisnis yang gagal, percintaan, pekerjaan, keluarga, kehilangan orang terdekat, perundungan (bullying), kekerasan dalam rumah tangga, terlilit pinjaman online, dan masih banyak lagi.
Sayangnya, meski mengalami stres atau depresi, banyak orang yang tak menyadari bahkan mengabaikannya. Ada juga yang sadar, tapi tidak tahu bagaimana mengatasi dan mengendalikannya.
Stres dimulai dengan gejala ringan. Sayangnya bila tidak diatasi dan sumber stres masih ada, stres bisa menimbulkan gejala sedang hingga berat. Berikut beberapa gejala seseorang yang mengalami stres berat:
Adanya Gangguan Tidur
Bisa sulit tidur atau justru terlalu sering tidur. Sulit tidur ditandai dengan susah memulai tidur, sering terbangun tengah malam, mimpi buruk, dan lainnya.
Pola Nafsu Makan
Nafsu makan bisa menurun atau bahkan berlebihan. Bisa jadi ia banyak makan atau justru tidak nafsu untuk makan.
Keletihan
Baca Juga: Tajir Melintir, Nikita Willy Ternyata Takut Ikan!
Sering merasa letih dan Lelah setiap waktu. Bahkan setelah istirahat yang memadai. Stres berat dapat menguras energi dan menyebabkan kelelahan fisik dan mental.
Suasana Hati Berubah
Kadang emosi berubah drastis. Sensitif. mudah sedih, cemas, mudah tersinggung, mudah marah, atau bahkan kehilangan minat dalam aktivitas yang biasa dilakukan.
Sembuhan Stres dan Phobia dengan Satu Sesi Terapi
Ada banyak cara dalam mengatasi stres depresi, mulai mendatangi ahli, meminum obat, hingga beberapa terapi alternatif seperti hypnosis atau yoga.
Di luar berbagai cara tadi, seorang pakar mind technology expert atau pakar teknologi pikiran, Coach Rheo, menawarkan terapi yang efektif sembuhkan stres trauma dengan cepat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence