Selain itu, Petrucci juga punya keuntungan lain dengan hengkang dari tim satleit menuju tim pabrikan Ducati.
Hal itu membuatnya tak usah repot-repot beradaptasi ulang dengan tunggangan baru.
Pebalap Suzuki Ecstar, Alex Rins bisa dikatakan sebagai salah satu pebalap 'kuda hitam' dengan performa paling impresif di MotoGP 2018.
Rider yang kini menjadi frontman di Suzuki usai hengkanya Andrea Iannone ke Aprilia, tampil apik di MotoGP 2018.
Tanpa ada yang menyangka, pebalap yang menjalani debut di kelas para raja pada 2017 itu mampu mengacaukan dominasi rider unggulan dengan menduduki peringkat lima klasemen akhir.
Catatan tiga kali podium kedua, 2 kali podium ketiga, dan satu kali mencatatkan lap tercepat bisa menjadi tolak ukur bagaimana bagusnya performa Alex Rins tahun 2018.
Di tes pramusim MotoGP 2019 pun performa Alex Rins cukup stabil dengan menduduki peringkat ketujuh di Sirkuit Ricardo Tormo Valencia, peringkat 10 di Sirkuit Jerez, ke-12 di Sirkuit Sepang, dan peringkat ketiga di Sirkuit Losail.
Fakta itu membuka peluang bagi Alex Rins untuk bisa kembali lebih bersinar di MotoGP 2019.
Baca Juga: Marcus Kartu Merah di All England, Ini Jenis Penalty Card Dalam Bulutangkis
Mungkin banyak yang mengernyitkan dahi saat melihat pebalap peraih lima gelar juara dunia masuk dalam daftar ini.
Namun, jika melihat pencapaian X-Fuera—julukan Jorge Lorenzo—yang kurang bersinar di dua tahun terakhir, rasanya wajar jika memasukkan ride kelahiran Spanyol itu dalam daftar 'kuda hitam' paling diwaspadai pada MotoGP 2019.
Meski tampil kurang sip dalam periode dua tahun bersama Ducati, Lorenzo bisa dibilang kembali menunjukkan kebintangannya di pertegahan musim MotoGP 2018.
Tercatat, pebalap yang identik dengan nomor 99 itu mampu meraih tiga kali podium utama, yakni di MotoGP Italia, Catalunya, dan Austria.
Potensi Lorenzo untuk bangkit dari keterpurukan pun bak gayung bersambut setelah Honda meminangnya sebagai rekan satu tim Marc Marquez.
Tag
Berita Terkait
-
Sensasi Honda PCX Harga Gak Bikin Pusing, Skutik Rp 11 Jutaan Bikin Merek Jepang Pening
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu
-
Harga Mobil Suzuki November 2025: Dari yang Irit Hingga yang Siap Off-Road
-
Daihatsu Rocky Hybrid vs Suzuki Fronx AT: Harga Sama-Sama Hemat, Mana Paling Hebat?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Korea Masters 2025: Kalah dari Unggulan Pertama, Yohanes Saut Akui Hilang Fokus
-
Ingin Ulangi Kesuksesan, Rizki Juniansyah Bertekad Pecahkan Rekor di SEA Games 2025
-
KONI Bertekad Tuntaskan Dualisme Cabang Olahraga di Indonesia
-
39 Atlet Indonesia Ikuti Islamic Solidarity Games 2025 di Arab Saudi, Ada Balap Unta
-
Desentralisasi Pembinaan: PBSI Luncurkan Pelatnas Wilayah
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Korea Masters 2025: Tiga Ganda Putri Indonesia Langsung Tersingkir
-
Debut Manis Novak Djokovic di Athena, Alejandro Tabilo Tak Berkutik
-
Jakarta Bersiap untuk Capital Market Run 2025, 3.500 Pelari akan Turun ke Jalan
-
Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025