Suara.com - Senam lantai disebut juga floor exercise mungkin tidak lagi asing di telinga Anda. Senam lantai adalah salah satu jenis cabang olahraga yang bermanfaat untuk menjaga kebugaran tubuh dan mental.
Meskipun terlihat aman dilakukan, salah satu jenis senam ini bisa dikatakan ekstrim karena memerlukan keterampilan yang ekstra dengan menonjolkan gerakan yang indah, rumit luwes, seimbang, dan lentur. Untuk itu, simak dahulu pengertian dan jenis senam lantai berikut ini.
Senam lantai adalah salah satu jenis olahraga yang dilakukan dengan gerakan di lantai dan menggunakan matras sebagai alasnya. Senam berasal dari kata “gymnastic” yang dilakukan di ruang khusus dengan memadukan performa gerak, kekuatan, kecepatan, dan gerak yang serasi.
Matras dalam senam lantai berfungsi sebagai alat bantu utama dalam mengurangi resiko terjadinya cedera. Hal ini karena gerakan senam lantai banyak bersentuhan dengan lantai, seperti berguling, melompat hingga meloncat.
Idealnya, luas lantai untuk senam lantai adalah 12 x 12 meter di dalam ruangan berukuran 14 x 14 meter. Lantai dilapisi karpet dengan tebal kira-kira 0,045 meter.
Jenis Senam Lantai
Senam lantai terdiri dari gerakan akrobatik dan tumbling dengan memakai alat bantu atau tidak.
1. Senam Tanpa Alat
Baca Juga: Lompat Kangkang: Pengertian, Cara Melakukan dan Hal yang Perlu Diperhatikan
Senam tanpa alat dilakukan di atas lantai dengan menggunakan matras. Jenis senam ini juga biasa disebut dengan senam bebas karena gerakan-gerakan di dalamnya tidak menggunakan alat.
2. Senam dengan Alat
Dilakukan dengan menggabungkan beberapa unsur gerak menjadi rangkaian gerak yang tidak terputus. Gerakan dalam senam ini memerlukan beberapa alat untuk mendapat efek artistik.
Tujuan senam lantai adalah untuk membentuk dan meningkatkan kemampuan gerakan senam dengan alat. Secara umum, berikut adalah manfaat senam lantai:
- Melatih kelincahan tubuh
- Memperkuat otot bagian lengan, paha, pinggang, kaki, dada, dan perut
- Membakar lemak tubuh
- Melatih fokus
- Meningkatkan kekuatan jantung dan sirkulasi darah lancar
- Melatih kekuatan dan keseimbangan fisik.
Senam lantai juga memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan fisik maupun mental.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Usai Catat Rekor, Pebalap Asal Magetan Bertekad Lebih Baik di Moto2 2026
-
Bocoran Dirut IBL, Sebut 16 Pemain Asing Sudah Terdaftar, Didominasi dari Amerika Serikat
-
Kronologis UFC Larang Seumur Hidup Dillon Danis Gegara Baku Hantam dengan Tim Islam Makhachev
-
SUV Terbalik, Petarung UFC Deiveson Figueiredo Selamat dari Kecelakaan Horor
-
Minus Gregoria Mariska dan Anthony Ginting, Ini 13 Wakil Indonesia di Australian Open 2025
-
Target Pertahankan Tradisi Emas SEA Games, Timnas Voli Tuntut Ilmu ke Negeri China
-
Dimeriahkan Pemenang 35 Etape Tour de France, Hong Kong Cyclothon Siap Bergulir Akhir November
-
Pecco Bagnaia Tutup Musim Mengecewakan, Alihkan Fokus ke Pengembangan DesmosediciGP26
-
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Finis Teratas, Bezzecchi 'Meledak' di Valencia
-
Hajar Ganda Korsel, Cerita Putra/Daniel usai Berhasil Juarai IIC 2025