Suara.com - Legenda tinju Amerika Serikat, Floyd Mayweather Jr disebtu sudah kehabisan duit setelah bayaran untuk Logan Paul dalam duel tinju hingga saat ini belum dibayar.
Paul bersaudara tengah dibuat geram dengan sikap Floyd Mayweather usai gelaran tinju yang dihelat pada 21 Juni 2021 antara Logan Paul dan The Money.
Namun suara sumbang justru muncul dari saudaranya, Jake Paul setelah kompensasi uang tinju melawan Floyd Mayweather Jr yang hingga saat ini belum dibayarkan.
Duel Logan melawan Mayweather Jr bertajuk laga ekshibisi itu memang menjadi banyak sorotan penggemar tinju dunia, tentu setelahnya meraup keuntungan melimpah.
Dilansir dari Mirror, Jake menyebut bayaran untuk saudaranya itu hingga saat ini benar-benar belum dibayarkan Mayweather Jr.
Karena itu, Jake sudah melayangkan gugatan terhadap Mayweather Jr sekitar dua pekan lalu, dari gugatan itulah mantan petinju berjuluk The Money mendapat ejekan.
Jake menyebut Mayweather Jr saat ini sedang tak memiliki uang sama sekali, hingga tak sanggup membayarkan hak saudaranya untuk laga ekshibisi.
"Mayweather Jr benar-benar belum membayar Logan. Dia tidak memiliki cukup uang untuk membayar Logan Paul." ucap Jake Paul.
Lebih lanjut, Jake Paul menilai langkah Mayweather Jr yang tak kunjung membayarkan hak untuk saudaranya merupakan hal memalukan bagi keluarga The Money.
Baca Juga: Tinju Dunia: Leo Santa Cruz Tunggu Duel Ulang Kontra Gervonta Davis
Jake menyebut sudah ada perjanjian baik secara hukum maupun kesepakatan antarkeduanya di balik layar, itulah yang membuatnya kecewa.
"Mereka meneken perjanjian secara hukum maupaun di belakang layar. Namun memalukan bagi Floyd 'Money' Weather karena tidak punya cukup uang membayar saudara saya." ujar Jake.
Duel Logan Paul melawan Mayweather Jr digelar pada 6 Juni 2021 di Hard Rock Stadium, Florida, Amerika Serikat.
Sebelum itu, keduanya sudah bersepakat menggelar duel ekshibisi pada 20 Februari 2021 namun pertandingan diundur.
Duel berlangsung menarik, Logan lebih agresif ketimbang Mayweather Jr meskipun pada akhirnya berakhir dengan imbang.
Kontributor: Eko Isdiyanto
Berita Terkait
-
Anthony Joshua Diperbolehkan Tinggalkan Rumah Sakit usai Kecelakaan Mengerikan
-
Naoya 'The Monster' Inoue Pertahankan Gelar, Ini Daftar Lengkap Juara Dunia WBC Terbaru
-
First Fight II Siap Panaskan Jakarta, Sajikan Duel Panas hingga Laga 1 vs 3
-
Lolos ke Partai Puncak, Tinju Indonesia Berpotensi Sumbang 5 Emas di SEA Games 2025
-
Karakter Ditentukan oleh Boxing?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP