Suara.com - Gelaran MotoGP Mandalika 2022 menghadirkan serangkaian momen-momen fenomenal dari para pembalap ternama dunia. Aksi kocak mereka tak sedikit menggelitik penonton.
Cuaca tak menentu menjadi salah satu tantangan tersendiri yang harus dihadapi para pembalap MotoGP beserta timnya di MotoGP Mandalika 2022.
Mulai dari cuaca panas hingga suhu lintasan mencapai 54 derajat celsius, hingga kemudian tiba-tiba diguyur hujan deras dan membuat rangkaian balapan tertunda.
Meski begitu, Miguel Oliveira dari Red Bull KTM, sukses menjinakkan tantangan itu. Dia keluar sebagai pemenang MotoGP Mandalika 2022.
Posisi runner-up ditempati kandidat juara dunia musim ini yang membalap untuk tim pabrikan Yamaha, Fabio Quartararo, dan Johann Zarco di tempat ketiga.
Terlepas dari itu, berikut ini beberapa aksi unik yang melibatkan para pembalap di MotoGP Mandalika 2022, mulai dari berendam di ember hingga pakai motor yang pajaknya belum dibayar.
1. Berendam di Ember
Cuaca panas di Mandalika tentu saja bukan hal biasa bagi orang-orang Eropa, sama halnya kebanyakan pembalap MotoGP musim ini.
Suhu yang tak bersahabat tentu membuat mereka tak nyaman, bahkan saking panasnya para pembalap Red Bull KTM Tech3 sampai nekat berendam air es di ember.
Baca Juga: Pemuda Jambi Nekat Naik RX-King ke Sirkuit Mandalika, Tempuh Perjalanan 16 Hari
Hal itu ditunjukkan oleh Raul Fernandez dan koleganya di tim KTM Tech3, momen keduanya ini bahkan diunggah akun Twitter resmi tim mereka.
2. Alex Rins di Tong Sampah
Aksi kocak selanjutnya ditunjukkan pembalap Suzukli Ecstar, Alex Rins yang sepertinya juga tak nyaman dengan cuaca panas di Mandalika.
Rins juga ikut berendam air es, namun tempat yang digunakan bukanlah ember besar melainkan tong sampah, meski begitu tentu tong tersebut sudah dalam keadaan steril.
3. Minta Nasi
Aksi nyeleneh ditunjukkan pembalap Aprilia Racing, Aleix Espargaro di hari pertama MotoGP Mandalika 2022, tepatnya setelah menyelesaikan sesi latihan bebas 1 (FP1).
Tag
Berita Terkait
-
Heboh Rara Istiani Wulandari, Ustadz Somad Ungkap Pawang Hujan Menurut Islam, Haram atau Boleh?
-
Kepala Sedikit Benjol, Pria Ini Tetap Sumringah Berhasil Dapat Helm Aleix Espargaro
-
Benarkah Marc Marquez Goyang Dangdut saat Pembukaan MotoGP Mandalika? Yuk Cek Faktanya
-
Tepati Janji, Aleix Espargaro Lempar Helm ke Penonton Usai Balap di Mandalika
-
Kunjungi Posko Layanan, Menkominfo Apresiasi Kesigapan TelkomGroup Bangun Infrastruktur ICT Mandalika GP Series
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP