“Kami ingin pembinaan atlet equestrian Indonesia dilakukan secara berkelanjutan, agar mereka bisa sejajar dengan atlet-atlet Eropa. Dalam program ini, mereka dilatih langsung oleh pelatih top dari Jerman,” ujar Adinda saat penutupan program di Jakarta.
Adinda menambahkan bahwa sejumlah alumni program ini telah mencetak prestasi membanggakan di berbagai ajang nasional dan internasional.
“Program ini terbukti mampu meningkatkan kualitas para atlet berkuda Indonesia. Selama empat tahun terakhir, kami melihat perkembangan signifikan, bahkan beberapa alumni sudah tampil di kancah internasional,” imbuhnya.
Tak hanya pelatihan, kegiatan ini juga diisi dengan kompetisi salah satunya mempertandingkan kelas CSI1 yang diikuti para riders muda.
Salah satunya, Teuku Rifat Harsya asal Jakarta, berhasil keluar sebagai juara dengan catatan waktu 63,98 detik, mengungguli Nurstdinov Zayan dan Arseri Rizky yang masing-masing menempati peringkat kedua dan ketiga.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
Terkini
-
Jadwal F1 GP Brasil 2025: Potensi Duel Panas Norris, Piastri dan Max Verstappen
-
Lifter Rizki Juniansyah Diangkat Jadi Letnan Dua TNI usai Juara Dunia 2025
-
KONI Isyaratkan PON 2028 Prioritaskan Cabor Olimpiade
-
Dhinda 'Meledak' di Korea Masters 2025: Tembus Perempat Final dan Makin Percaya Diri
-
Lolos 8 Besar Korea Masters 2025, Ubed Belum Puas!
-
Korea Masters 2025: Kalah dari Unggulan Pertama, Yohanes Saut Akui Hilang Fokus
-
Ingin Ulangi Kesuksesan, Rizki Juniansyah Bertekad Pecahkan Rekor di SEA Games 2025
-
KONI Bertekad Tuntaskan Dualisme Cabang Olahraga di Indonesia
-
39 Atlet Indonesia Ikuti Islamic Solidarity Games 2025 di Arab Saudi, Ada Balap Unta
-
Desentralisasi Pembinaan: PBSI Luncurkan Pelatnas Wilayah