Suara.com - Menjelang kematiannya, biasanya hewan akan melepaskan bau tak sedap yang berasal dari senyawa kimiawi bernama putrescine. Bau ini akan menyebabkan hewan lain terganggu hingga ingin melarikan diri darinya.
Ternyata sebuah penelitian terkini mengungkap bahwa kondisi ini juga dialami oleh manusia. Aroma tak sedap ini bisa menjadi sinyal terjadinya kematian.
Dr Arnaud Wisman, peneliti utama dan psikolog dari University of Kent mengatakan bahwa seseorang yang akan menghadapi kematian biasanya akan mengeluarkan bau tertentu melalui keringatnya. Hal ini dianggap sebagai reaksi atau kewaspadaan yang meningkat seiring dengan adanya ancaman di sekitarnya.
Untuk mendapatkan temuan ini, Wisman dan dr Ilan Shrira dari Arkansas Tech melakukan penelitian gabungan. Mereka melakukan empat percobaan untuk mengamati reaksi seseorang terhadap bau putrecine.
Hasil menunjukkan bahwa responden yang mencium bau putrecine akan menunjukkan reaksi gelisah, lemas, dan ketakutan.
"Peserta dalam penelitian kami mungkin tidak menyadari efek putrecine pada perilaku mereka. Dan mereka tak sadar bahwa reaksi ini terkait dengan kematian," tambah Shrira.
BERITA MENARIK LAINNYA:
Sesak Napas Mendadak, Waspadai Penyakit Ini
Dukung Israel, Eks Bintang Porno Dihujat di Medsos
Tag
Berita Terkait
-
5 Parfum Aroma Kopi Vanilla Mulai Rp20 Ribu: Wangi Cozy dan Elegan Tapi Harga Friendly!
-
6 Parfum Aroma Bunga Segar yang Tahan Lama dan Cocok untuk Aktivitas Harian, Mana Pilihanmu?
-
6 Parfum Pria dengan Aroma Maskulin Awet, Tahan Seharian Walau Sudah Berkeringat
-
Rahasia Aroma Woody: Mengapa Wangi Kayu Tak Lekang Waktu
-
7 Rekomendasi Parfum dengan Aroma Kopi Tahan Lama, Bikin Kesan Misterius dan Tak Terlupakan
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
Terkini
-
Lenovo Legion Pro 5i & 5i: Duel Laptop Gaming Premium, Harga Mulai Rp 24 Jutaan
-
Pakai Snapdragon 8 Elite Gen 5, iQOO 15 Lolos Sertifikasi di Indonesia dan Malaysia
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
WhatsApp Update: Bikin Latar Belakang Video Call AI, Stiker Baru Bikin Chat Makin Seru!
-
Komdigi Bekukan Izin TikTok Buntut Ogah Kasih Data Live Demo dan Gift Judi Online
-
8 Situs Nonton Anime Sub Indo Alternatif Anoboy, Pilih yang Pasti Legal!
-
15 Prompt Gemini AI Edit Foto Wanita Berhijab yang Aesthetic
-
Siap Diakusisi Investor Saudi, Ini Daftar Hak Cipta dan Jaringan Electronic Arts
-
Pertamina Trending di X: Netizen Soroti Omongan Purbaya, Kebakaran dan Etanol
-
Servis Laptop Axioo Bisa di Indomaret, Gratis Drop Off!