Suara.com - Menjelang peluncurannya, berbagai bocoran seputar kecanggihan fitur iPhone 8 tersebar. Kini, ponsel anyar Apple itu "mengambil alih" tugas hands-free untuk mematikan notifikasi.
Kemampuannya membaca wajah, memungkinkan pengguna membisukan notifikasi dan nada dering tesk, panggilan dan notifikasi lainnya, cukup dengan melirik ke arah layar ponsel.
Kemampuan tersebut ditemukan oleh Guilherme Rambo, seorang pengembang iOS, menemukan kode yang menunjukkan fitur tersebut dalam perangkat lunak HomePod yang bocor dan penemuan pengenalan wajah dalam beberapa minggu terakhir.
Sebuah fitur yang memanfaatkan teknologi serupa, telah tersedia di beberapa ponsel Samsung selama beberapa generasi. Disebut, 'Smart Stay', ponsel ini tetap aktif saat pengguna melihat layar.
Tidak banyak yang diketahui tentang fitur ini untuk iPhone mendatang, selain fakta yang dimungkinkan oleh teknologi pengenalan wajah yang dikabarkan, yang juga ditemukan oleh Rambo.
Minggu lalu, dia pertama kali menyarankan agar perangkat baru tersebut kemungkinan menampilkan fitur deteksi wajah setelah menemukan fitur 'deteksi perhatian' potensial dalam kode tersebut.
"Ada juga banyak referensi baru untuk deteksi ekspresi wajah", kata Rambo dalam kicauannya di Twitter.
Referensi wajah meliputi 'mouthsmile', 'mouthfrown' dan 'mouthpucker', yang kemungkinan terkait dengan fitur pengenal wajah yang dikabarkan.
Baca Juga: Apple Mulai Produksi iPhone 8?
Beberapa hari kemudian, dia menemukan salah satu kegunaan tambahan pertama untuk teknologi pengenal wajah, Apple Pay. Sekarang dikenali pengenalan wajah daripada Touch ID akan digunakan untuk mengotentikasi pembayaran.
Seperti yang diketahui, sempat tersebar spekulasi siap tidaknya iPhone 8 rilis bulan September. Kesulitan dan penundaan dengan produksi telah dikatakan terjadi dalam skala besar, menyebabkan banyak orang memprediksi iPhone 8 tidak akan mulai dijual saat diluncurkan atau tidak akan tersedia dalam jumlah besar pada awalnya. [Dailymail]
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?