Suara.com - Perusahaan teknologi dan telekomunikasi terkemuka dunia, Apple, resmi meluncurkan produk iPhone terbaru mereka yang diberni nama iPhone X (iPhone ten), Selasa (12/9/2017) kemarin.
Tidak seperti ponsel kebanyakan, iPhone X mengandalkan teknologi pemindai wajah untuk membuka kunci ponsel.
Mengingat betapa pentingnya keamanan pengguna iPhone, Apple bekerja keras untuk memastikan sistem pengenalan wajah di iPhone X tidak dapat ditipu.
Perusahaan tersebut berusaha memastikan fitur bernama 'Face ID' ini tidak akan membuka telepon dengan sebuah foto atau model tiga dimensi.
Dikutip dari Business Insider, Rabu (13/9/2017), Kepala Pemasaran Apple, Phil Schiller mengatakan, teknologi baru ini lebih aman dari proteksi sebelumnya.
Untuk memastikan keamanan fitur tersebut, Apple bekerja sama dengan pembuat topeng profesional di Hollywood guna memastikan teknologinya tidak dapat dibohongi oleh wajah sintetis.
Berkat kemitraan tersebut, Apple mengklaim teknologi Face ID sangatlah aman untuk memproteksi data pengguna.
Seperti Apple, pembuat smartphone lainnya sudah mulai "membuang" sensor sidik jari untuk membuka kunci ponsel.
Salah satunya adalah Samsung. Perusahaan teknologi asal Korea Selatan itu menggunakan sensor pemindai mata untuk membuka ponsel.
Baca Juga: Foto Mesra Bareng Hanin Dhiya, Ini Penjelasan Bastian Steel
Berita Terkait
- 
            
              5 HP Murah Memori 256 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar untuk Multitasking Harian
 - 
            
              Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
 - 
            
              5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 
            
              Tim Cook Janjikan Berbagai Teknologi AI Canggih di Apple Intelligence
 - 
            
              7 HP Murah RAM 12 GB untuk Gamer Kantong Cekak, Harga Mulai Rp1 Jutaan
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Garmin Instinct Crossover AMOLED Resmi Rilis: Desain Klasik, Fitur Militer, Harga Mulai Rp 10 Juta
 - 
            
              Perbandingan Spesifikasi realme 15 5G vs vivo V60 Lite 5G, Bagus Mana?
 - 
            
              Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru 2025 Lengkap, Mulai Rp1 Jutaan Spek Dewa!
 - 
            
              Realme C85 Pro dan C85 5G Debut, Andalkan Baterai Jumbo 7.000 mAh, Tahan Air dan Debu
 - 
            
              Daftar Terbaru! 15 HP Xiaomi Ini Bisa Nikmati HyperOS 3
 - 
            
              5 HP Murah Memori 256 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar untuk Multitasking Harian
 - 
            
              15 Kode Redeem FC Mobile 4 November 2025, Emote Unik Hingga Ribuan Gems Siap Menantimu
 - 
            
              40 Kode Redeem FF 4 November 2025 Terbaru, Kesempatan Dapat Skin Sport Car Wild of Fire
 - 
            
              Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
 - 
            
              Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis