Suara.com - Sejak awal tahun 2018, PlayStation 4 (PS4) seri PS4 Pro dan juga PS4 Slim, menjadi konsol game paling sering masuk dalam fitur ‘Wishlist’ keranjang belanja para konsumen Blibli.com. Menurut Kenny Japar selaku Category Manager Toys and Video Games Blibli.com, pencinta dan pengguna perangkat konsol PS4 memang rata-rata gamer yang sudah setia dengan produk Playstation sejak seri pertama.
Untuk seri Pro tahun lalu saja, sempat menjadi raja dari seluruh penjualan game konsol di Blibli.com. Kemudian juga seri Playstation Slim yang memikat hati para gamer sejak awal kemunculannya.
“Blibli.com termasuk e-commerce yang paling intens memberikan kemudahan serta keuntungan lebih bagi para penggemar mainan dan video game, melalui pilihan lengkap produk konsol game-game permainan dan aksesoris terbaru; newsletter sebagai sarana update informasi dan menghadirkan masa pre-order agar para pencinta game mendapatkan kesempatan paling pertama membeli produk-produk baru yang kami jual,“ kata Kenny.
Blibli.com mempelajari keinginan dari pelanggan melalui fitur ‘Wishlist’, yaitu sebuah fitur yang disediakan di websiteuntuk memudahkan pelanggan menyimpan produk-produk yang mereka minati atau sedang dipertimbangkan untuk dibeli. Kelebihan dari fitur ini, mereka dapat men-share produk yang ada di ‘Wishlist’ kepada publik melalui link share yang dapat dibagikan (di-share) melalui akun media sosial atau email pribadi.
“Saat ini, untuk konsol PS4 Slim sedang ada harga promo khusus yaitu Rp3.500.000 dan PS4 Pro harga spesial Rp4.950.000 dan promo ini hanya berlangsung hingga 13 Maret 2018 mendatang. Jadi ini juga salah satu hal yang dilakukan oleh Blibli.com untuk bisa merangkul para pelanggan bisa mewujudkan ‘Wishlist’ mereka memiliki konsol PS4 terbaru,” tandas Kenny.
Untuk produk game PS4 juga kami hadirkan harga khusus, cukup dengan memasukkan kode khusus BLI-GAMEPS4. Sedangkan referensi Top Game Playstation paling ditunggu tahun 2018 versi Blibli.com antara lain God of Wars, Far Cry5, Yakuza 6, dan Ni No Kuni II: Revenant Kingdom.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Chipset Redmi Turbo 5 Series Terungkap: Diprediksi Pakai Dimensity 8500 dan 9500e
-
Naoki Yoshida Isyaratkan Adanya Port Final Fantasy 14 untuk Nintendo Switch 2
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah Alternatif Apple Watch, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Geser iPhone 17 Pro, Vivo X300 Pro Masuk 3 Besar HP Flagship Kamera Terbaik DxOmark
-
5 Smartwatch Samsung, Garmin hingga Xiaomi Diskon Sampai 40% di Erafone!
-
Oppo Reno 15 Pro Max Debut Global, Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP
-
Bocoran Perdana Motorola Signature Muncul, Stylus Jadi Kejutan di Kelas Flagship
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Siap Meluncur di Indonesia, Tablet Rasa PC untuk Produktivitas Tanpa Batas