Suara.com - Aplikasi media sosial paling populer saat ini, Instagram, baru meluncurkan beberapa fitur barunya.
Selain meluncurkan IGTV, Instagram juga menghadirkan fitur Video Call dan Ask Me Question yang serupa dengan platform AskFM.
Kepopuleran Youtube membuat Instagram menghadirkan IGTV yang memiliki kegunaan sama persis dengan aplikasi sharing video ini.
BACA JUGA: Syahdu, Jalanan Ini Dihiasi Tulisan dan Lukisan Saat Hujan
Untuk video call, sekarang kamu bisa melakukan panggilan video bersama teman Instagram kamu melalui kolom Direct Message di Instagram.
Sedangkan untuk fitur Ask Me Questions, Instagram seperti terinspirasi dari AskFM karena keduanya memiliki kegunaan yang sama.
Fitur ini bisa kamu gunakan untuk saling memberikan pertanyaan antara pengguna Instagram.
BACA JUGA: Serem, Deretan Selebriti Ini Dirumorkan Terbunuh Oleh Illuminati
Jika di AskFM, kamu bisa menerima pertanyaan dari siapa saja tanpa perlu saling follow, di Instagram, kamu perlu terlebih dahulu mengundang teman-teman Instagram untuk mengajukan pertanyaan.
Baca Juga: Diam-diam Facebook Hentikan Proyek Drone Pemancar Internet
Nama orang yang memberikan pertanyaan juga hanya bisa dilihat si penanya dan tidak akan muncul di Insta Story.
Saat menggunakan fitur ini, kamu akan diberi dua pilihan, yaitu untuk Share Response atau Delete.
BACA JUGA: Fakta Unik Lumba-lumba Merah Muda di Sungai Amazon
Si penanya akan mendapatkan notifikasi jika pertanyaannya sudah kamu jawab.
Penggunaan "Ask Me Questions" yang Tepat
Fitur baru Instagram ini memang sangat menarik sehingga banyak orang berlomba-lomba untuk menggunakannya.
Berita Terkait
-
Diam-diam Facebook Hentikan Proyek Drone Pemancar Internet
-
Cekcok di Internet, Blogger Kondang Meregang Nyawa
-
Musim Ujian Sekolah, Aljazair Putus Internet dan Blokir Facebook
-
Ramadan, Pengguna Tri Habiskan Data Internet untuk Mobile Legends
-
Jual Anak SMP sebagai PSK di Internet, Ahli IT Untung Rp 116 Juta
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Fitur Tersembunyi WA Web, Ini Cara Blur Chat WhatsApp agar Tak Diintip
-
Perang Dagang Makin Panas! Amerika Serikat Resmi Larang Chip Nvidia ke China
-
Teaser Oppo Reno 15 Beredar, Siap Meluncur Bulan Ini
-
5 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Content Creator, Lengkap dengan Spesifikasi
-
SMAN 72 Trending: Viral Ledakan dan 'Senjata', Korban Bully Jadi Perbincangan
-
Trailer Beredar, Sonic Racing CrossWorlds Siap Hadir ke Nintendo Switch 2
-
Sharp Aquos Sense 10 Lolos Sertifikasi di Indonesia, HP Compact dengan Snapdragon 7s Gen 3
-
Phishing Makin Canggih, Biometrik dan Tanda Tangan Jadi Target!
-
Viral di Dunia Maya! Kolaborasi Dua Dunia Digital Ini Jadi Pembicaraan Hangat
-
Render iPhone Air 2 Beredar, Sekarang Punya Dua Kamera Belakang