Suara.com - Gerhana bulan akan terjadi dalam beberapa hari lagi. Gerhana bulan 28 Juli juga mempunyai beberapa fakta yang unik salah satunya membutuhkan waktu 4 jam untuk menyeberangi bayangan umbra Bumi yang gelap.
Gerhana bulan ini akan terlihat terutama di belahan Bumi Timur (Eropa, Afrika, Asia, Australia, dan Selandia Baru).
Amerika Selatan, setidaknya sebagian juga dapat menyaksikan tahap akhir gerhana setelah matahari terbenam 27 Juli, sedangkan Selandia Baru akan menangkap tahap awal gerhana sebelum matahari terbit 28 Juli.
BACA JUGA: Saat Gerhana Bulan 28 Juli 2018, Mars dan Saturnus Juga Kelihatan
Sebagian besar Asia, Indonesia dan Australia akan melihat gerhana terbesar di pagi hari (antara tengah malam dan matahari terbit pada 28 Juli).
Berikut deretan fakta unik Gerhana Bulan 28 juli yang dikutip dari Timeand date:
1. Gerhana Bulan Terakhir
Gerhana bulan pada tanggal 28 Juli nanti merupakan gerhana bulan kedua dan terakhir di tahun 2018.
BACA JUGA: Ternyata, Banyak Peristiwa Gerhana di 2018
Di tahun 2018 ini Bumi mengalami 5 gerhana yaitu 3 gerhana matahari parsial dan dua gerhana bulan total.
agustus malam dan awal pagi pada tanggal 13 Agustus.
Berita Terkait
-
Viral Penampakan Gerhana 'Blood Moon' di Berbagai Negara: Dari Indonesia hingga Palestina
-
Fakta dan Mitos Gerhana Bulan yang Masih Hidup di Masyarakat Indonesia
-
Langit Maluku Utara Akan Menyala! Saksikan Gerhana Bulan Total Malam Ini
-
Link Live Streaming Gerhana Bulan dan Tata Cara Salat Gerhana
-
Gerhana Bulan di Indonesia 7-8 September, Kemenag Serukan Salat Khusuf: Ini Niat dan Tata Caranya
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
Terkini
-
Teaser Resmi Oppo Reno 15c Beredar, Harga Bakal Lebih Murah
-
5 Pilihan HP Murah dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Performa Ngebut Anti-lag!
-
Realme C85 dan C85 Pro Debut ke Indonesia 26 November, HP Murah Pemecah Rekor Dunia
-
Fortinet Rilis Solusi Secure AI Data Center: Standar Baru Keamanan di Era GPU dan Model AI Raksasa
-
Film Live-Action The Legend of Zelda Tayang 2027, Begini Penampakan Pertamanya
-
Strava Rilis Fitur Untuk Sebuah Tujuan: Olahraga Kini Bisa Sekaligus Berbuat Kebaikan
-
Akibat Hubungan Kandas, Wanita Jepang Ini Menikahi Karakter AI ChatGPT
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 18 November 2025, Banjir Hadiah Gratis!
-
15 Kode Redeem FC Mobile 18 November 2025, Manfaatkan Pekan Terakhir Event FootyVerse
-
Viral! Netizen Salfok dengan Peringatan soal Air Hujan Tercemar: Siapa yang Mau Mangap Saat Gerimis?