Suara.com - Fenomena alam Hujan Meteor Perseid mencapai puncak pada tanggal 11 dan 12 Agustus 2018. Jika Anda terlewatkan momen menarik ini, kami kumpulkan beberapa penampakannya.
Hujan meteor Perseid terjadi pada rentang tanggal 17 Juli sampai dengan 24 Agustus 2018. Namun puncak hujan meteor dengan volume yang lebih tinggi hanya terjadi selama 2 hari.
Baca Juga : Ganymede, Bulan di Jupiter yang Hasilkan Medan Magnet Sendiri
Kemarin dan hari ini merupakan waktu yang tepat untuk menontonnya. Ketika mencapai puncak, meteor yang terlihat di atmosfer Bumi dapat mencapai 150 meteor per jam.
Ketika peristiwa hujan meteor, partikel meteor akan memasuki atmosfer dengan kecepatan hingga 256 ribu km/jam.
Energi kinetik partikel mengionisasi molekul udara yang ditemuinya sehingga menampilkan cahaya yang sangat panjang. Jika diukur dari mata telanjang itu hanya akan nampak satu hingga dua sentimeter.
Baca Juga : Menakjubkan, Ini Penampakan Permukaan Komet dari Dekat
Namun di atmosfer yang sebenarnya, panjangnya dapat mencapai bermil-mil kilometer.
Berikut penampakan hujan meteor Perseid 2018 di berbagai negara:
1. Melihat hujan meteor di tepi danau memang sangat menakjubkan (Amerika Serikat)
2. Melihat di daerah perbukitan juga cukup cantik (Wales)
3. Penampakan hujan meteor Perseid di Swedia
Untuk penampakan hujan Meteor Perseid 2018 lainnya, bisa disimak di Hitekno.com.
Berita Terkait
-
Hujan Meteor Geminid 2025 Malam Ini 14 Desember, Cek Jam Terbaik untuk Mengamatinya
-
10 Fenomena Langit Desember 2025, Ada Cold Moon dan Hujan Meteor Ursid
-
Cahaya Misterius di Bulan, Ilusi atau Fenomena Alam Nyata?
-
Jangan Sampai Ketinggalan! 8 Oktober 2025 Langit Indonesia Dihiasi Hujan Meteor dan Supermoon
-
Heboh Jatuh di Cirebon! Ini Jadwal Hujan Meteor 2025 di Indonesia Tak Boleh Dilewatkan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
-
7 Aplikasi Penyebab HP Lemot, Diam-Diam Bikin Memori Cepat Penuh
-
HP Orang Tua Sering Muncul Iklan Aneh? Ini 6 Cara Hapus Iklan di HP Android
-
Redmi Turbo 5 Meluncur 29 Januari: Bawa Baterai 7.560 mAh, Harga Kompetitif
-
7 Tablet Memori 512 GB Murah RAM Melimpah, Desain dan Multitasking Enteng
-
Daftar Kode Redeem TheoTown Januari 2026: Cara Dapat Diamond Gratis Tanpa Ribet!
-
PUBG Mobile Raih Rekor Dunia dari Lapangan Banteng Jakarta
-
Bocoran Tampilan dan Fitur Android 17, Desain 'Liquid Glass' Mirip iOS
-
63 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 28 Januari: Sikat Gloo Wall Gojo dan Bundle Sukuna
-
Infinix Note Edge 5G vs Redmi Note 15 5G: Duel HP Rp3 Jutaan Paling Panas di Awal 2026!