Suara.com - Peradaban manusia di Bumi memang berhasil menciptakan berbagai momen yang penting dan hanya terjadi sekali sepanjang sejarah.
Momen-momen ini tercipta karena berbagai jejak sejarah yang ditinggalkan oleh manusia-manusia terdahulu.
Beberapa momen ini bisa saja terjadi karena faktor alam atau bahkan karena perang. Walaupun berkesan, momen-momen ini sudah tidak mungkin bisa terulang kembali bagaimanapun caranya manusia berusaha mengulangnya.
BACA JUGA : Lima Mitos Petir dan Bukti Ilmiahnya
Berikut beberapa momen penting yang hanya terjadi sekali sepanjang sejarah.
1. Badai di Atlantik Selatan
Biasanya di Atlantik Selatan sangat jarang terjadi badai besar, hingga pada tahun 2004 sebuah badai sukses memporak-poranda Atlantik Selatan.
Untuk pertama kalinya, terjadi badai dahsyat dengan kecepatan angin mencapai 127 kilometer per jam.
BACA JUGA: Program AI Temukan Puluhan Sinyal Alien dari Luar Galaksi
Badai Cyclone Catarina yang terjadi di Atlantik Selatan ini menghancurkan 36 ribu rumah dan setidaknya menewaskan tiga orang.
Tag
Berita Terkait
-
Manga Sejarah Historie Karya Kreator Parasyte Resmi Diadaptasi Jadi Anime
-
5 Keunikan Thaif: Kota Sejuk yang Menyimpan Sejarah Kelam dan Doa Rasulullah
-
Bimas Kristen dan Katolik Gelar Festival Kasih Nusantara 2025, Perkuat Solidaritas di Momen Natal
-
Anime Jaadugar Tayang Juli 2026, Angkat Peran Perempuan dalam Sejarah
-
Bernadya Curhat Momen Natal Tahun Ini: Kenangan Sedih
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!