Suara.com - Sebuah postingan foto di Facebook menarik perhatian warganet untuk membahasnya. Dalam foto ini menampilkan brosur ponsel jadul lengkap dengan harganya. Foto ini membawa warganet bernostalgia di era-era dulu.
Dalam brosur ponsel jadul ini, menampilkan daftar ponsel dengan spesifikasi lengkap dengan harganya. Yang ternyata harga ponsel di era itu punya harga yang cukup tinggi.
Baca Juga : Unik Banget, Ponsel Pencukur Jenggot Beneran Fungsi
Dari postingan yang diunggah Muhammad Ali ke Facebook tersebut, diduga brosur ponsel jadul ini berasal dari sekitar Agustus 2006.
Dalam brosur ini, terungkap berapa harga ponsel jadul yang dulu terkenal seperti Nokia 6600 dihargai Rp 2.150.000 dan Nokia 3230 dihargai Rp 2.445.000.
Baca Juga : 7 Merek Ponsel Jadul, Mana yang Pernah Kamu Pakai?
Sony Ericsson J100i berharga Rp 560.000 lalu Sony Ericsson K310i yang dulu terkenal itu harganya Rp 1.290.000. Sony Ericsson W700i seri Walkman yang sangat terkenal dihargai Rp 2.790.000.
Harga yang cukup mahal bukan? Tapi memang ponsel di era tersebut seharga itu. Jika dibandingkan sekarang, Anda sudah dapat smartphone Android kelas menengah.
Melihat postingan yang viral di Facebook ini, banyak warganet teringat kembali dengan ponsel lama mereka. Warganet jadi bernostalgia dengan ponsel jadul, mereka dulu.
Berikut ini beberapa komentar warganet setelah melihat brosur ponsel jadul yang viral di Facebook ini.
''Dulu dihpnya ada radio aja berasa keren banget, apalagi ada kamera sama ultra mp3'' kata Shurez.
''Nokia 6030 mantan hapeku. Cuma bisa install 1 game doang. Pulsa abis buat internetan'' tangis Nad.
''Hape tempe yang keypad nya kaya kedelai, sekarang jaman hape tahu layarnya lebar macam tahu yang di iris kotak bukan bulat yang di goreng dadakan'' kata Wakhid Firmansyah.
''Ah XpressMusic, Walkman, N-Gage, N-series, E-series hal-hal keren pada masa kecil''komentar Ahmad Muhajir.
'' Itu thun brp gan? Skrg sisa 100 an pling sesuai harga estimasi penyusutanlah'' tanya Zuhayr Ulhaq.
Berita Terkait
-
Digital Detox: Cara Sehat Menjaga Keseimbangan Hidup di Era Online
-
Marak Penipuan Ponsel Bekas, Ini 8 Langkah Cerdas Agar Tak Jadi Korban
-
Nekat Beraksi di Siang Bolong, Begini Tampang Maling HP di Jaktim: Berpeci dan Jaket Ojol
-
Pamer Rambut Pendek, Prilly Latuconsina Banjir Pujian: Kaya Anak ABG
-
Klarifikasi Komdigi soal Viral Wacana Balik Nama Jual Beli HP Mirip Motor: Sifatnya Sukarela
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
7 HP Murah dengan Baterai 6000 mAh, Harganya Cuma Rp 1 Jutaan
-
Benarkah Ada Bocoran Soal TKA Meski Diacak Komputer?
-
Sahroni Curhat Kolor dan Foto Keluarga Dijarah, Senggol soal Pajak: Tuh Orang Boro-boro Bayar!
-
Xiaomi Siapkan Redmi Monster dengan Baterai 9.000 mAh dan Fast Charging 100W
-
Kirin 8020 Setara Chipset Apa? Saingan dengan Snapdragon Berapa?
-
Viral Ahmad Sahroni Muncul Cerita Perjuangannya Ngumpet saat Rumah Dijarah, Netizen: Cari Simpati?
-
Spesifikasi Pesawat Angkut Terbesar TNI AU: Airbus A400M
-
vivo X300 Ultra Bakal Meluncur Global, Siap Tantang HP Flagship dari Samsung, Oppo, dan Xiaomi
-
17 Kode Redeem FC Mobile 3 November 2025 Update Baru, Manfaatkan Rank Up untuk Naik Level Pemain
-
32 Kode Redeem Free Fire Awal Bulan 3 November 2025, Darkheart Bundle Siap Klaim