Suara.com - Kini beberapa merek fashion tengah merambah dunia teknologi dan memudahkan pelanggannya berbelanja dengan membuat aplikasi yang dibekali dengan teknologi augmented reality. Merek fashion Gucci salah satunya.
Merek fashion mewah asal Italia ini belum lama merilis aplikasi yang hanya tersedia di iOS dan memungkinkan pelanggannya untuk mencoba koleksi Ace Sneakers dari jarak jauh tanpa harus ke toko.
Dilansir dari Ubergizmo, aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk memilih sepatu Ace yang ingin dicoba.
Pengguna hanya perlu mengarahkan kamera yang ada di ponsel mereka ke kaki mereka.
Setelah itu aplikasi kemudian akan meminta pengguna untuk mencoba sepatu secara virtual.
Tak hanya itu, aplikasi ini memungkinkan pengguna menggunakan fitur foto yang pengguna inginkan dan membaginya di media sosial.
Aplikasi iOS besutan Gucci ini diperkuat dengan fitur augmented reality dengan menggunakan algoritma pembelajaran mesin di perangkat dan real-time yang mendeteksi posisi sepatu.
Teknologi ini juga mencakup memperhitungkan variasi pencahayaan, tekstur warna hingga beradaptasi dengan sudut kamera.
Pelacakan kaki ini akan membuat para pengguna tetap terhubung dengan sepatu yang dicoba bahkan mengikuti saat kaki bergerak.
Baca Juga: Aplikasi Ini Setiap Bulan Bisa Memantau Pengeluaran Penggunanya
Teknologi yang mendukung aplikasi ini disediakan oleh Wannaby, sebuah startup yang berbasis di Belarus dan membangun perdagangan berbasis augmented reality.
Gimana para penggemar sepatu Gucci wajib punya dan cobain aplikasi ini?
Berita Terkait
-
InDrive Ads, Platform Iklan Baru di 20 Negara
-
7 Aplikasi Penyebab HP Lemot, Diam-Diam Bikin Memori Cepat Penuh
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
Dating Apps dan Kesepian di Tengah Keramaian Kota
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Tecno Spark Go 3 Resmi Meluncur di Indonesia, Andalkan Desain Tangguh, Baterai Jumbo, dan Fitur AI
-
Sisa Kuota Kini Bisa Hidup Lebih Lama: SIMPATI Resmi Hadirkan Fitur Akumulasi Kuota
-
33 Kode Redeem FC Mobile 31 Januari 2026 Terbaru Malam Ini, Banjir Gems dan Voucher TOTY
-
Galaxy AI Telah Ubah Cara Kita Tingkatkan Produktivitas dan Kreativitas
-
45 Kode Redeem FF 31 Januari 2026 Malam Ini, Ada Item Gorengan Kemeja PUBG Gratis
-
REDMI Note 15 Resmi Hadir di Indonesia, Usung Ketahanan Ekstra dan Performa Seimbang
-
Dari Transaksi Harian ke Perjalanan Global Lewat Integrasi Program Poin
-
Oppo A6t Series Resmi Debut di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo 7000mAh, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Siapa Saja Roster MPL ID Season 17? Intip Bocoran Pemain dan Jadwal Pertandingannya
-
realme P4 Power 5G Resmi Meluncur, Buka Era Baru Smartphone dengan Baterai 10.001mAh