Suara.com - Merasa kesal dan frustasi saat bermain game kerap kali dilanda para streamer game, beberapa bahkan memilih berhenti bermain game saat marah, sementara itu gamer lainnya memilih cara lain mengekspresikan frustasinya dengan cara ekstrem.
Seperti Twitch streamer bernama Dellor ini, ia melampiaskan rasa frustasinya dengan cara yang tak biasa saat bermain game.
Sikapnya ini yang membuat Twitch melarangnya samapi batas waktu yang tak ditentukan untuk melakukan streaming.
Dilansir dari laman Ubergizmo, Streamer game Twitch ini merusak keyboar dengan memukulkan di wajahnya.
Hal yang dilakukan Dellor tentu saja sangat membahayakan dirinya sendiri, ia bahkan mendapatkan perawatan di rumah sakit setelah jatuh ke dalam keadaan depresi yang parah.
Dellor saat itu menyiarkan dirinya bermain Apex Legends di platformnya dan ia tersingkir.
Setelah dinyatakan tereliminasi, ia mengungkapkan kemarahannya dengan membanting keyboard ke wajahnya sendiri sebelum mematahkannya di atas kepalanya.
Menurut Dellor, ia mengklain telah merusak ratusan keyboard di masa lalu, dan ia menyatakan bahwa ia memilih membeli keyboard yang murah dan rapuh karena menurutnya lebih mudah rusak.
Ia kemudian mengunggah gambar wajahnya yang tak menunjukkan tanda-tanda kerusakan dan kemudian menyatakan bahwa dirinya akan mengajukan banding atas larang tersebut.
Baca Juga: Sindir Gamer yang Asyik Push Rank, Poster Mahasiswa Ini Viral
Keluarga Dellor sejak itu telah diberitahi mengenai depresi yang dialami Dellor dan kemungkinan melukai diri sendiri lebih nantinya.
Berita Terkait
-
Bajak Game Nintendo dan Siarkan di YouTube, Streamer Ini Didenda Rp291 Juta
-
Komunitas Nintendo Indonesia Jadi Rumah Bagi Gamer Lintas Generasi
-
Jadi Streamer Twitch Top 2025, Berapa Penghasilan Kai Cenat?
-
Profil dan Kekayaan Kai Cenat, Streamer Twitch dengan Subscriber Terbanyak di Dunia 2025
-
Battlefield 6 Mampu Membuat Call of Duty Lebih Perhatikan Penggemar
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?