Suara.com - Google mengonfirmasi dalam sebuah unggahan blog resmi akan menambahkan dukungan nirkabel kontroler untuk layanan Stadia. Kontroler itu akan kompatibel dengan smartphone, tablet, dan PC.
Dilansir laman Android Central, dalam daftar Google Store yang diperbarui untuk Stadia Premiere Edition mengklaim dukungan kontroler nirkabel itu akan dirilis pada 2020 mendatang.
Untuk saat ini, Chromecast Ultra adalah satu-satunya perangkat yang mendukung permainan nirkabel di kontroler Stadia. Sementara kontroler Stadia harus dihubungkan dengan kabel USB-C saat bermain di smartphone dan PC.
Fitur lainnya yang akan diboyong Google ke dalam Stadia adalah dukungan untuk tombol Google Assistant pada kontroler. Berfungsi seperti pada umumnya, pengguna dapat bertanya atau mencari bantuan lewat asisten suara itu.
Selain itu, pengguna juga dapat memulai permainan di Stadia dengan menggunakan Google Assistant. Walaupun fitur tersebut pasti pertama kali akan hadir di Chromecast Ultra terlebih dahulu, tapi kemungkinan besar Google juga akan merilisnya di smartphone dan PC.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan
-
Moto Pad 60 Pro vs Huawei Matepad 12X 2026 Mana Paling Worth It? Selisih Rp4 Juta, Spek Beda Tipis
-
Lenovo Pamer ThinkPad X9 15p Aura Edition di CES 2026, Laptop AI Berperforma Kelas Desktop
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
-
Tecno Spark Go 3 Rilis Pekan Ini: HP Murah Sejutaan Mirip iPhone Berfitur Tangguh
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan