Suara.com - Menjelang akhir tahun, tak sedikit pengembang game yang merilis game terbarunya pada Desember 2019. Selain itu, ada beberapa game bagus yang masih bisa dimainkan pada Desember 2019. Dilansir laman Make Tech Easier, berikut game iOS dan Android terbaik Desember 2019:
1. Minecraft Eart
Minecraft Earth menggabungkan elemen bangunan yang menarik dan bertahap dari game asli. Pengguna bisa bergabung dengan komunitas pembangun dan penjelajah, mengumpulkan sumber daya untuk bangunan, hingga berhadapan dengan zombie.
Menariknya Minecraft Earth akan mengusung kerajinan dalam augmented reality (AR). Sayangnya, game ini masih memiliki status pre-register di Android dan iOS.
2. Football Manager 2020 Mobile
Game yang dikembangkan oleh Sega ini memiliki ukuran sebesar 684 MB. Pemain dapat membangun tim dan mengikuti 60 liga dari 21 negara sepakbola terkemuka.
Game ini tersedia dalam dua versi, yaitu versi Touch yang dirancang untuk tablet dan layar sentuh serta versi Mobile yang dibuat untuk ponsel dan perangkat yang lebih kecil. Versi Mobile memperkenalkan sistem pengembangan pemain dan match engine. yang ditingkatkan. Untuk bisa memainkan game ini, pemain harus membeli game seharga Rp 129 ribu yang tersedia di Android dan iOS.
3. Super Arcade Racing
Game berukuran 13 MB buatan OutOfTheBit ini merupakan permainan balap yang menampilkan grafik dan soundtrack dari era game balap lawas.
Baca Juga: NASA Abadikan Komet Saat Meledak, Ini Penampakannya
Super Arcade Racing menyediakan lebih dari 60 trek balap yang berbeda dan menawarkan mode multiplayer online serta mode pelatihan untuk menjadi lebih baik. Selain itu, pemain juga dapat mengkustomisasi mobil balap. Game ini tersedia secara gratis di Android dan iOS.
4. Rome: Total War – Alexander
Game ini merupakan permainan strategi serius yang menempatkan pemain sebagai pemimpin militer, Alexander the Great. Pemain akan menaklukan Kekaisaran Persia.
Sayangnya, tidak semua perangkat kompatibel dengan game ini. Dalam kolom keterangan game, pengguna dapat melihat daftar perangkat apa saja yang didukung untuk memainkan game ini.
Tapi jika pengguna tetap ingin memainkan Rome: Total War – Alexander, perangkat pengguna tetap mampu menjalankan permainan tapi tidak didukung secara resmi. Untuk bisa memainkan game ini, pemain harus membeli game seharga Rp 94 ribu yang tersedia di iOS dan Android.
5. Pokemon Masters
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!