Suara.com - Tren 'om telolet om' yang booming beberapa waktu lalu rupanya menginspirasi para developer game untuk membuat berbagai game bus simulator yang seru. Mengantar penumpang ke lokasi tujuan, coba 5 game bus simulator paling seru ini.
Pada dasarnya, menyetir bus tidak semudah menyetir mobil pada umumnya. Ketinggian bus hingga ukuran bus yang lebih besar terkadang perlu kamu timbang baik-baik sebelum kemudian berkendara.
Menjadi seorang supir bus tentu adalah pekerjaan yang menantang dan tidak dapat dilakukan oleh semua orang. Terbatas, banyak yang lalu memanfaatkan game bus simulator untuk bisa merasakan menjadi supir bus.
Mengasah kemampuan kamu, berikut 5 game bus simulator paling seru yang bisa kamu coba langsung dengan mengunduh dari Play Store dan App Store.
1. Bus Simulator Indonesia
Merasakan langsung menjadi supir bus antar kota, antar pulau, dan antar provinsi, Bus Simulator Indonesia membuatmu seolah benar-benar berkeliling daerah-daerah di Tanah Air.
Gampelay yang sederhana membuat game Bus Simulator Indonesia sangat mudah untuk kamu mainkan. Selain itu, game ini juga sangat relate dengan keadaan di Indonesia lho.
2. Mobile Bus Simulator
Mobile Bus Simulator tidak jauh berbeda dengan game bus simulator lainnya. Perlu ketelitian dan kepatuhan pada setiap rambu-rambu yang ada.
Baca Juga: Benhur: Persipura Tidak Setuju PT LIB Dipegang Orang PSSI, Termasuk Exco
Mengantar penumpang bus dari satu kota ke kota yang lain, kamu mengemban tugas berat untuk berkendara dengan aman di jalanan ya.
3. IDBS Bus Simulator
Siap-siap merasakan sensasi menyetir bus sungguhan, IDBS Bus Simulator membuatmu merasa dekat dengan jalanan yang ada di Indonesia.
Beberapa jalanan bus yang tampil di game IDBS Bus Simulator antara lain dari daerah Jakarta, Bekasi, Karawang, Cikampek, hingga beberapa kota lainnya yang dilalui bus pada umumnya.
4. Telolet Bus Driving 3D
Datang seiring dengan maraknya tren 'om telolet om', Telolet Bus Driving 3D adalah salah satu game bus simulator yang wajib banget kamu coba. Grafis ciamik dari Telolet Bus Driving 3D membuat kamu betah memainkan game ini dalam waktu yang cukup lama.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Harga Emas Turun Tiga Hari Beruntun: Emas Jadi Cuma 2,3 Jutaan di Pegadaian
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Aktif 30 Oktober: Segera Klaim Gems, Jersey Packs & Pemain OVR Tinggi!
-
Acer Swift AI Hadirkan Performa Ultra Cepat, Desain Premium, dan Privilage Buat Penggunanya
-
Oppo Find X9 dan X9 Pro Hadir ke Indonesia 5 November, Cek Spesifikasinya
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 29 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Pemain 113 Gratis
-
Spesifikasi Realme 15T yang Segera Hadir ke Indonesia, Punya Desain ala iPhone
-
Salah Satu Ponsel Tertipis, Render Motorola Edge 70 Beredar ke Publik
-
Drama China Laris: Pendapatan Capai Rp156 Triliun, Lampaui Box Office Lokal
-
HP Flagship Oppo Terima Update ColorOS 16 pada November 2025, Begini Fiturnya
-
Spartan Survivors Hadir di Steam, Game Gratis Buatan Penggemar Dapat Restu Microsoft
-
25 Kode Redeem FC Mobile 29 Oktober: Segera Klaim Hadiah Gems, Icon, dan Skin Jersey Edisi Terbatas!