Suara.com - Zoom menjadi salah satu platform populer untuk menghadiri rapat kerja, kelas online, hingga melakukan panggilan video bersama teman dan keluarga, selama pandemi virus Corona (Covid-19) berlangsung.
Namun, untuk menambah profesionalitas saat pertemuan penting, pengguna dapat mengganti identitas sesuai keinginan, seperti menggunakan nama atau menambahkan jabatan, perusahaan, hingga email.
Anda pun dapat menambahkan foto jika ingin. Dilansir dari The Verge, Sabtu (22/8/2020), berikut cara mengubah nama dan menambahkan foto di Zoom:
1. Cara mengubah nama dan menambahkan foto di Zoom lewat dekstop
Saat pengguna telah berada dalam konferensi Zoom, klik tombol berlabel Participants di bagian bawah layar aplikasi dan daftar peserta akan terbuka di sebelah kanan.
Arahkan kursor ke nama dan klik More > klik Rename dan tempatkan tujuan pilihan Anda di pop-up window > klik Rename dan nama pengguna akan berubah setelah menuliskan nama yang diinginkan. Pengguna juga dapat menggunakan tombol More yang sama untuk menambahkan foto profil yang akan muncul jika ingin menonaktifkan fitur kamera. Cukup klik Add Profile Picture dan pilih gambar dari folder pengguna.
2. Cara mengubah nama dan menambahkan foto di Zoom lewat aplikasi Android dan iOS
Pertama, buka aplikasi Zoom dan pilih tombol Settings > ketuk pada nama pengguna > untuk mengubah nama, pilih Display Name dan ubah nama pengguna di pop-up box. Sementara untuk mengubah foto, pilih opsi Profile Photo dan pilih foto dari galeri atau mengambil foto langsung menggunakan ponsel.
Langkah-langkah di atas merupakan cara mengubah nama dan menambahkan foto di Zoom yang dapat dilakukan pengguna dengan mudah. Selamat mencoba!
Baca Juga: Pertama di Asia Tenggara, Zoom Buka Pusat Data di Singapura
Berita Terkait
-
Studi: Peretas Bisa dengan Mudah Bongkar Kata Sandi Zoom
-
Agar Tetap Kece Badai, Ini 6 Tips Make Up saat Nge-Zoom untuk Bekerja
-
Lebih Praktis, Ini Cara Menggunakan Pintasan Keyboard Zoom di Mac
-
Tiru Zoom, Fitur Berbagai Layar Kini Ada di Facebook Messenger
-
Perbaiki Penampilan, Ini Cara Gunakan Filter Touch Up My Appearance di Zoom
Terpopuler
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Kesempatan Klaim Ballon d'Or
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Pilihan
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
-
Profil PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP): Emiten Resmi Dicaplok ASII
Terkini
-
Instagram Rings Resmi Dikenalkan, Penghargaan Eksklusif Bagi Para Kreator
-
5 HP Flagship Lolos Sertifikasi di Indonesia: Pakai Dimensity dan Snapdragon Terbaru
-
realme 15 5G, Smartphone AI Night Out dengan Kamera Superior, Performa Ngebut, dan Gaya Fashionable
-
Samsung ISOCELL HP5: Sensor 200MP dengan Piksel Super Kecil, Hasilnya Bikin Kagum
-
Jangan Sampai Ketinggalan! 8 Oktober 2025 Langit Indonesia Dihiasi Hujan Meteor dan Supermoon
-
Oukitel WP60 Meluncur, HP Midrange Anyar dengan Baterai 10.000 mAh
-
4 Rekomendasi HP Xiaomi Terbaik untuk Ngonser: Mulai Rp5 Jutaan Kamera Jernih, Video Stabil
-
Cara Aktifkan Efek Blur di HP REDMI dan POCO
-
Toshiba Rilis Japandi Series, Gabungkan Teknologi Canggih dan Desain Skandinavia
-
Rp2 Juta Dapat Tablet Apa? Ini 4 Rekomendasi Terbaik Oktober 2025