Suara.com - Pada awal September, para ilmuwan melakukan uji coba kamera Observatorium Vera C. Rubin dengan resolusi 3.200 MP. Ini menetapkan rekor dunia baru untuk bidikan tunggal terbesar yang diambil kamera digital raksasa.
Pencitraan array sensor yang terdiri dari bidang fokus untuk kamera digital berukuran mobil SUV milik Vera Rubin ini, melakukan pengujian di SLAC National Accelerator Laboratory di California, di mana SLAC merupakan singkatan dari Stanford Linear Accelerator Center, nama asli fasilitas tersebut.
Sekarang, para ilmuwan di SLAC National Accelerator Laboratory telah mengambil hasil foto digital 3.200 MP pertama di dunia.
"Kami akan mengukur dan membuat katalog sekitar 20 miliar galaksi. Sebagian besar langit malam sebenarnya tidak pernah dicitrakan sama sekali oleh teleskop. Tidak ada bagian langit yang benar-benar tergambar dengan jenis waktu, ukuran, dan irama waktu seperti ini," kata Steven Kahn, direktur Observatorium Vira C. Rubin di Chili, seperti dikutip CNET, Senin (26/10/2020).
Observatorium tersebut merupakan tempat kamera digital terbesar di dunia yang akan menjadi pusat dari upaya monumental memetakan langit malam. Kamera akan menghabiskan 10 tahun untuk menangkap gambar paling detail dari alam semesta.
Tim yang mengerjakan kamera baru sahja menyelesaikan bidang fokus, yang merupakan rangkaian sensor pencitraan dengan lebar lebih dari 60 sentimeter. Tim membutuhkan waktu sekitar enam bulan untuk merakit sensor, sebagian besar karena sensor dapat retak dengan mudah jika saling bersentuhan selama proses pemasangan.
Dikarenakan kamera belum lengkap, para ilmuwan menggunakan proyektor lubang jarum untuk menguji bidang fokus. Tim ahli mengambil foto dari gambar Vera C. Rubin, tim kamera, dan brokoli romanesco yang memiliki tekstur rumit.
CNET telah mengunggah video bagaimana para ilmuwan merancang dan membangun bidang fokus tersebut untuk membidik foto dalam akun YouTube yang diunggah pada 23 Oktober.
Baca Juga: Beresolusi 3.200 MP, Kamera Observatorium Ini Lakukan Uji Coba
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
40 Kode Redeem FF 30 Januari 2026: Klaim Katana Cosmic dan Kemeja Putih Langka
-
25 Kode Redeem FC Mobile 30 Januari 2026: Panen Gems dan Pemain TOTY Gratis
-
Terpopuler: 5 HP Layar Amoled 120hz Termurah hingga Tier List Hero Mobile Legends 2026
-
5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
-
3 Pilihan HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Melebihi iPhone, Harga Mulai Rp3 Jutaan!
-
Budget 3 Juta, Mending Beli HP iPhone atau Samsung? Ini Pilihannya
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400