Suara.com - Jika sebelumnya ada Facebook dan Instagram, kini Google juga membuat platform video pendek bernama Threadit.
Berbeda dengan TikTok, Threadit versi Google tidak ditujukan untuk menyajikan konten hiburan.
Aplikasi ini dibuat untuk para profesional mengekspresikan pendapat mereka melalui video pendek, tanpa harus mengemukakan via meeting online seperti Google Meet atau Zoom.
“Kami menggunakan Threadit untuk menunjukkan kemajuan kami satu sama lain, mengajukan pertanyaan atau meminta umpan balik tanpa perlu mengoordinasikan jadwal," kata Keller Smith selaku Founder dan General Manager Threadit, dikutip dari IndiaToday, Minggu (21/3/2021).
Menurutnya, kini memiliki lebih banyak waktu untuk berpikir dan melakukan pekerjaan yang terfokus, dan meeting yang diselenggarakan (lewat Threadit) lebih efektif dan lebih mudah untuk dijadwalkan ke semua orang.
Untuk menggunakan Threadit, kamu hanya perlu berbicara langsung lewat kamera dan merekamnya.
Selain itu, video pendek yang direkam juga dapat digabungkan menjadi satu pesan video.
Setelah semuanya selesai, pengguna tinggal mengirimkan video tersebut ke tim mereka. Kamu juga dapat melampirkan file Threadit tersebut ke email mereka sendiri.
Sayangnya, Google belum meluncurkan Threadit secara terpisah seperti TikTok. Platform ini masih dalam bentuk ekstensi yang tersedia di browser atau Chrome.
Baca Juga: Update! Google Assistant Kini Bisa Mendongeng
Untuk mendapatkan ekstensi Threadit, mereka hanya tinggal mencari di kolom ekstension di Chrome versi PC maupun ponsel.
Kamu juga tak perlu mengunduh video yang dibuat karena bisa dibagikan dengan tautan atau link.
"Threadit memberi kami kesempatan untuk mendengar dari semua orang di tim kami, bukan hanya suara paling keras dalam live meeting. Kami memiliki lebih banyak kendali atas waktu kami dan dapat berkontribusi ketika kami siap,” jelas Keller.
Threadit kini sudah bisa diunduh secara global, termasuk pengguna Indonesia.
Berita Terkait
-
Viral Cowok Pamer Sekali Perawatan Muka Habis Rp12 Juta, Bikin Insecure
-
Asyik Nonton Ikatan Cinta, Suami Ini Tak Sadar Makan Es Sabun Batangan
-
Bohongi Penjual Nasi Padang, Aksi Pria Ini Malah Bikin Pusing Malaikat
-
Sudah Makan Prasmanan, Wanita Ini Baru Sadar Salah Alamat Acara Nikahan
-
Akun TikTok Dayana Diblokir, Tuding Pelakunya Netizen Indonesia
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan
-
Moto Pad 60 Pro vs Huawei Matepad 12X 2026 Mana Paling Worth It? Selisih Rp4 Juta, Spek Beda Tipis
-
Lenovo Pamer ThinkPad X9 15p Aura Edition di CES 2026, Laptop AI Berperforma Kelas Desktop
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
-
Tecno Spark Go 3 Rilis Pekan Ini: HP Murah Sejutaan Mirip iPhone Berfitur Tangguh
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!