Suara.com - Moonton akhirnya mengumumkan turnamen Mobile Legends: Bang-Bang Southeast Asia Cup 2021 atau MSC 2021. Kompetisi ini akan digelar pada 7-13 Juni mendatang.
Turnamen MSC biasanya diselenggarakan tiap tahun. Namun pada 2020 kemarin, Moonton tidak menghadirkan pagelaran tersebut karena adanya pandemi Covid-19.
Di MSC, sebanyak 12 tim akan diundang dari masing-masing negara. Sebanyak dua tim akan mewakili dari Indonesia, Malaysia, Singapura, dan Filipina.
Sedangkan satu tim mewakili dari negara non MPL yakni Laos, Thailand, Kamboja, dan Vietnam. Empat negara ini diundang dari kualifikasi yang diadakan secara lokal.
Turnamen kali ini akan memperbutkan hadiah sebesar 150.000 dolar AS atau Rp 2,1 miliar. Pagelaran tahun ini juga pertama kalinya diselenggarakan secara online karena dunia sedang dilanda pemain sekaligus mengantisipasi keselamatan pemain.
"Kami sangat senang dapat membawa kembali MSC tahun ini untuk menyatukan kembali penggemar Asia Tenggara dan mendukung tim nasional mereka dengan bangga," kata Han Ziwei, Head of MSC, Moonton Games, dikutip dari laman resmi MSC Mobile Legends, Rabu (28/4/2021).
"Kami akan terus bekerja sama dengan mitra kami untuk menghadirkan pengalaman yang menggembirakan bagi komunitas kami dan menghidupkan kembali aktivitas tertentu secara offline" tambahnya.
Untuk saat ini belum diketahui tim mana saja yang akan bertanding. Di Indonesia sendiri masih berlangsung turnamen MPL untuk memperebutkan juara di kompetisi bergengsi tersebut.
Berikut jadwal MSC 2021 Mobile Legends:
Penyisihan Grup = 7-10 Juni 2021
Acara Utama = 11-13 Juni 2021
Baca Juga: Turnamen Khusus Atlet Perempuan Dorong Keterbukaan Esports Indonesia
Berita Terkait
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Update Bracket Playoffs MPL ID S16: ONIC-AE di Final Upper, Navi-Dewa Tersingkir
-
Jadwal Playoffs MPL ID S16: RRQ Absen, ONIC-BTR Menunggu di Upper Bracket
-
Ciri-Ciri Player Dark System Game Mobile Legends, Musuh Tersembunyi yang Merusak Rank-mu!
-
10 Kode Redeem Mobile Legends 18 Oktober: Klaim Skin Epic Trial, Magic Dust, dan Emote Eksklusif!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
Terkini
-
MediaTek Dimensity 6400 Setara Chipset Apa? Bersaing dengan Snapdragon Berapa?
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas
-
40 Kode Redeem FF 2 November 2025 Bikin Akun Kamu Wangi Seharian, Luck Royale Voucher Gratis
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November 2025, Dapatkan Pemain OVR 109-113 dan Gems Gratis
-
ChatGPT Go Resmi Diluncurkan Pertama di Asia Tenggara, Gandeng Telkomsel, Bundling Mulai Rp 50.000
-
Tim Cook Janjikan Berbagai Teknologi AI Canggih di Apple Intelligence
-
Xiaomi Sedang Garap HP Redmi dengan Baterai 9.000 mAh
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Amazon PHK 14 Ribu Karyawan, Proyek Game Tomb Raider Tak Terdampak