Suara.com - Siapa yang tidak senang saat ditraktir teman atau kerabat makan hingga puas.
Terutama, si "empunya acara" memesan semua makanan dan minuman yang ada di buku menu restoran.
Menariknya, warganet dengan akun TikTok @krl.odk dibuat terkejut saat melihat bon makannya.
"Mau pesen apa mas?" tanya pelayan restoran.
"Yang di menu mba, semua satu satu ya," kata warganet.
"Hah," tanya pelayan meyakinkan.
"Iya, semua yang ada di menu satu satu aja, ditunggu ya," jawab warganet.
Bon makan yang diterimanya pun sangat panjang berisi semua makanaan dan minuman yang ada di buku menu.
Menariknya, saat melihat total di bagian bawah warganet langsung sumringah.
Baca Juga: Keluarkan Jurus Gombalan ke Mbak McD, Direspons Begini
Pasalnya, dari sebanyak itu menu makanan dan minuman yang dipesan jumlah yang harus dibayarkan tidak mencapai Rp 1 juta.
Postingan ini pun menjadi viral dan mengundang banyak warganet berkomentar.
Video ini telah ditonton lebih dari 2,1 juta kali dan disukai lebih dari 118.400 sesama pengguna TikTok.
Jika dilihat dari postingan video warganet, rumah makan itu berlokasi di Klaten, Jawa Tengah.
"INFO MAMAM GRATIS," tulis @NovviRW.
"Anjirrr sebanyak itu cuman 700ribu," kata @melelehsayang.
Berita Terkait
-
Menyentuh Hati, Warganet Ubah Sarung Almarhum Ayahnya Jadi Baju Kekinian
-
Bikin Bahagia! Niat Perbaiki Speaker, Istri Malah Temukan Hal Tak Terduga
-
Tak Kalah dengan Emak-emak, Kucing Ini Gemar Tonton Ikatan Cinta
-
Apes! Disangka Cokelat, Warganet Ini Malah Makan Pelet Cacing
-
Beri Balon Mainan ke Anak Pemulung, Ekspresi Bahagianya Bikin Mewek
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya