Suara.com - Mobile Legends (ML) umumnya selalu memberikan item-item gratis kepada pemain setianya melalui kode redeem. Kode redeem 21 September 2021 saat ini sudah dapat digunakan oleh para pemain untuk mendapatkan item menarik secara gratis.
Dengan menggunakan kode redeem, pemain ML bisa mendapatkan item tanpa melakukan pembelian dalam game. Kode redeem ML 21 September 2021 menawarkan hadiah menarik seperti skin permanen, skin trial, diamond, aneka fragmen, hingga magic dust.
Berikut ini kode redeem ML 21 September 2021 yang bisa diklaim oleh pemain berdasarkan video yang diunggah saluran YouTube I Teach You TV dan Bang Radoth:
nqay4d7jg
qvnyng7jg
jul3md7jg
p91vnj7jg
0z1tmj7jg
hom8wo7jg
36d8417jg
fezx8x7jg
eot9pv7jg
hkenan8856x922cb4
fyfnqgbup3cd22cb4
ck3bcw9rc47622abu
Penting untuk diingat bahwa kode redeem ML juga memiliki masa penggunaan, sehingga kemungkinan besar pengguna tidak dapat mengklaimnya jika telah mencapai batas.
Selain itu, jika pemain telah menggunakan kode redeem ML dengan huruf akhir terlalu sering, hal itu bisa menyebabkan limit akses kode ke dalam akun.
Untuk melakukan penukaran kode redeem ML pun sangat mudah. Berikut ini langkah demi langkah yang harus dilakukan pemain untuk menggunakan kode redeem ML 21 September 2021:
1. Akses laman resmi https://m.mobilelegends.com/en/codexchange
2. Masukkan salah satu kode redeem ML di atas pada kotak Redemption Code.
Baca Juga: Klaim Sekarang! Ini 16 Kode Redeem FF 21 September 2021
3. Masukkan ID user game Mobile Legends beserta kode verifikasi pada kotak yang tersedia.
4. Klik Redeem.
Jika berhasil, masuk ke akun Mobile Legends dan hadiah akan langsung dikirim langsung melalui in-game mail.
Biasanya, hanya dibutuhkan waktu hitungan menit untuk mendapatkan item gratis. Jika gagal gagal mengklaim kode redeem ML 21 September 2021, ulangi cara di atas dan coba masukkan kode redeem Mobile Legends lainnya hingga berhasil. Selamat mencoba!
Berita Terkait
-
Penjelasan Swiss Stage di M7 Mobile Legends, ONIC dan Alter Ego Main Fase Ini
-
34 Kode Redeem MLBB Terbaru 9 Januari 2026, Ada Skin Epic Hero Lancelot dan Hayabusa
-
30 Kode Redeem MLBB Terbaru 7 Januari 2026, Ada Emote Sultan dan Recall Gratis
-
7 Game Mirip Mobile Legends Terbaik 2026 yang Wajib Kamu Coba
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
5 HP Rp2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik 2026, Memori Lega untuk Multitasking
-
26 Kode Redeem FC Mobile Minggu 11 Januari 2026: Prediksi OVR 117 dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
52 Kode Redeem FF Terbaru Minggu 11 Januari 2026: Bocoran Event Ramadan dan Klaim Trogon Ruby
-
Terpopuler: Cara Cek HP Disadap, Smartwatch Pengukur Detak Jantung Orang Tua
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini
-
5 HP POCO Harga di Bawah Rp2 Juta Selain POCO C85, Kamera 50 MP Baterai Super Jumbo
-
5 HP Murah POCO Dapat Diskon Besar Januari 2026: Mulai Sejutaan, Memori 256-512 GB