Suara.com - Selama beberapa bulan terakhir, WhatsApp dan WhatsApp Business kerap kali menghadirkan beberapa fitur baru untuk pengguna.
Hal ini dilakukan demi menyediakan pengalaman lebih baik ke pengguna pribadi maupun UKM di Indonesia.
"Kami tahu kenyamanan berekspresi adalah salah satu faktor utama mengapa pengguna menggunakan WhatsApp untuk tetap terhubung dengan teman dan keluarga," ujar WhatsApp Indonesia dalam rilis yang diterima, Minggu (14/11/2021).
Ditambahkan, baik melalui pesan suara, foto, video, kiriman status, atau tautan ke informasi-informasi menarik di dunia maya.
Berikut tiga fitur baru di WhatsApp
1. Editor Media Daring
WhatsApp kini menambahkan fitur edit media di WhatsApp Web. Sehingga pengguna dapat dengan mudah mengedit gambar langsung dari komputer atau laptop.
Sebelumnya fitur ini hanya tersedia untuk ponsel saja. Pengguna tidak bisa mengedit gambar yang dikirim melalui WhatsApp Web.
2. Pratinjau Tautan
Baca Juga: Fitur Baru WhatsApp: Sembunyikan Last Seen dari Orang Tertentu
WhatsApp mengembangkan pratinjau dari suatu tautan ketika pengguna mengirim atau menerima pesan.
Dengan demikian, penerima tautan mendapat gambaran tentang apa yang dikirim dan apa yang akan mereka lihat atau baca.
3. Saran Stiker
Untuk menggunakan stiker di obrolan WhatsApp, pengguna biasanya harus mencari stiker yang tepat di beberapa tab.
Hal ini dinilai mengganggu alur percakapan dan terkadang tidak dapat segera menemukan stiker yang dicari.
Dengan stiker kontekstual, pengguna kini menemukan stiker yang akurat menjadi lebih mudah dan cepat.
Berita Terkait
-
Menarik Nih, Aplikasi WhatsApp Bisa Bikin Group dalam Obrolan Group
-
WhatsApp Siapkan Fitur Komunitas, Membuat Grup dalam Grup
-
Awas WhatsApp Disadap, Waspadai Tanda-tanda Berikut Ini
-
Siswi SMP di Karangasem Bali Diduga Alami Pelecehan, Fotonya yang Tanpa Busana Disebar
-
Muncikari Dan PSK Online Ditangkap Saat Sedang Menunggu Tamunya di Hotel Kuta Bali
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
LG StanbyME 2 Resmi Masuk Indonesia, TV Portabel dengan Layar Lepas-Pasang dan AI Lebih Cerdas
-
Komdigi Diminta Stop Registrasi Kartu SIM Berbasis Biometrik, Bisa Bikin Sengsara Seumur Hidup
-
Startup Lokal Unjuk Gigi di Ekosistem Grab, Dorong Bisnis Lebih Ramah Lingkungan
-
Infrastruktur Digital Terancam Tersendat, MASTEL Ingatkan Sinkronisasi Kebijakan PusatDaerah
-
5 Headset Sport Bluetooth Terbaik untuk Lari: Tahan Air dan Keringat, Bass Super Nendang
-
52 Kode Redeem FF Terbaru 15 Januari 2026, Ada Jujutsu Kaisen Battle Card dan Sukuna Voucher
-
5 HP vivo dengan Kamera Jernih 30 MP ke Atas, Cocok untuk Content Creator
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Januari 2026, Klaim Pemain OVR 108-115 dan 100 Rank Up
-
4 HP Helio G100 di Bawah Rp2 Juta, Memori Besar Juaranya Multitasking
-
Rp2 Juta dapat Tablet Apa? Ini 5 Pilihan Terbaik untuk Aktivitas Harian Kamu