Suara.com - Kode redeem PUBG Mobile 16 Desember 2021, memungkinkan gamers mengklaim item legendaris tersebut secara gratis untuk meraih kemenangan.
Berkat adanya kode redeem, pemain tidak perlu melakukan pembelian dalam game atau top up untuk bisa mendapatkan item-item premium.
Dilansir dari News Gater, Kamis (16/12/2021), berikut ini kode redeem PUBG Mobile yang bisa diklaim oleh pemain:
- BPHEZDZV9G
- BMTDZBZPRD
Berikut ini langkah-langkah yang harus dilakukan pemain:
- Kunjungi situs PUBG Mobile Redemption Center Rewards Redemption dengan mengakses https://www.pubgmobile.com/act/a20180515iggamepc/
- Masukkan Character ID pemain.
- Ketik kode redeem PUBG Mobile 16 Desember 2021 di atas ke dalam kotak Redemption Code.
- Ketik Verification Code.
- Klik Redeem.
Setelah itu, pemain akan melihat kotak dialog di layar, di mana pemain harus memverifikasi semua detailnya. Setelah memeriksanya, pilih tombol OK.
Jika pemain berhasil menggunakan kode redeem tersebut, pemain akan mendapatkan hadiahnya secara otomatis.
Login ke akun PUBG dan periksa email dalam game (in-game mail) untuk mengklaim hadiah.
Namun, kode redeem PUBG Mobile 16 Desember 2021 di atas mungkin memiliki batas waktu pemakaian, sehingga bisa saja sudah mencapai limit pemakaian.
Oleh karena itu, pemain disarankan untuk menukarkan kode secepat mungkin. Semoga berhasil!
Baca Juga: Tukar Sebelum Limit, Kode Redeem CODM 16 Desember 2021
Berita Terkait
-
Tukarkan dengan Skin Gratis, Kode Redeem Fortnite 13 Desember 2021
-
Cepat Tukar Sebelum Telat, Kode Redeem CODM 13 Desember 2021
-
Item Gratis Melimpah, Buruan Klaim Kode Redeem Genshin Impact 13 Desember 2021
-
Klaim Kode Redeem ML 13 Desember 2021, Dapatkan Diamond dan Skin Gratis!
-
Rebut Chicken Dinner, Klaim Kode Redeem PUBG Mobile 13 Desember 2021
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
Terkini
-
4 HP Helio G100 di Bawah Rp2 Juta, Memori Besar Juaranya Multitasking
-
Rp2 Juta dapat Tablet Apa? Ini 5 Pilihan Terbaik untuk Aktivitas Harian Kamu
-
5 Smartwatch Waterproof yang Aman Dipakai Saat Kehujanan dan Berenang
-
Krisis Memori Tak Mampu Menahan Laju Smartphone, AppleSamsung Jadi Raja 2025
-
CEO OnePlus Terancam Penjara, Terseret Kasus Perekrutan Ilegal di Taiwan
-
49 Kode Redeem FF 15 Januari 2026, Tips Dapatkan Bundle Megumi dan Nobara
-
27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
-
Arc Raiders Tembus 12 Juta Pemain, Developer Bagikan Item Game Gratis
-
33 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 Januari: Sikat Paket 113-115 dan 15.000 Gems
-
Terpopuler: Realme Suguhkan HP Berkamera Superior, Ponsel GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Ojol