Suara.com - Midlaner Alter Ego, Udil baru-baru ini berbicara kemungkinan dirinya untuk bergabung dengan dua tim besar di Indonesia yaitu RRQ Hoshi dan EVOS Legends. Hal ini diungkap olehnya untuk menjawab pertanyaan penggemar di NIMO TV.
Di penggalan video yang beredar di Instagram, Udil membantah kemungkinan dirinya untuk bergabung dengan EVOS. Diakui oleh mantan player ONIC ini, kemungkinan dirinya untuk bergabung dengan tim macan putih sangat kecil.
"EVOS Udil, enggak akan bisa. Kemarin waktu ada pertanyaan kaya gitu, gue sempat bilang kalau misalkan gue ada kemungkinan masuk EVOS kan. Kalau sekarang, nggak tau ya, kayanya semakin kecil kemungkinannya," jelas Udil.
Selain EVOS, Udil juga berbicara mengenai kemungkinan dirinya bergabung dengan Psychoo di RRQ Hoshi. Mengenai hal ini, Udil memastikan jika dirinya tidak akan pernah masuk ke RRQ.
Namun, tidak dipungkiri oleh Udil jika dirinya tidak menutup kemungkinan mengenai hal-hal yang akan terjadi di masa mendatang nantinya.
"Tapi yang udah bisa dipastikan, gue nggak akan masuk RRQ. Cuma nggak tahu sih, masa depan nggak ada yang tahu" lanjutnya.
Tidak diketahui dengan pasti mengenai alasan Udil menampik kemungkinan dirinya bergabung dengan RRQ. Namun, banyak penggemar menduga jika hal tersebut karena role Udil yaitu midlaner sudah diisi oleh Clay.
Meskipun mengungkap kemungkinan kecil dirinya bergabung dengan RRQ dan EVOS, Udil justru tidak menampik jika di masa mendatang, dirinya justru bisa saja berseragam dua tim besar tersebut.
Baca Juga: Pulangkan RRQ Hoshi, Blacklist International Amankan Slot Final Lower Bracket
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
5 Pilihan Smartwatch yang Cocok untuk Wanita Tangan Kecil, Mulai Rp100 Ribuan
-
BMKG Minta Waspada Cuaca Ekstrem: Potensi Gelombang Tinggi dan Siklon Tropis
-
Jelang Perilisan, POCO F8 Pro dan Ultra Muncul di Geekbench
-
Restrukturisasi Perusahaan, Pengembang Game Tomb Raider PHK Puluhan Karyawan
-
Susi Pudjiastuti Minta Wamenag Laporkan Gus Elham ke Polisi, Netizen Setuju
-
Anti Bingung, Ini Tips Membuka Presentasi PPT di PC dan Mac dengan Cepat
-
Vivo X500 Diprediksi Bawa Baterai Jumbo, Kapasitas hingga 7.000 mAh
-
Trailer Beredar, Red Dead Redemption Bakal Tersedia di iOS, Android, dan Switch 2
-
7 Rekomendasi Tablet yang Bagus untuk Canva dengan Fitur Canggih
-
Waspada! 5 Modus Penipuan WhatsApp Terbaru yang Mengincar Data Anda