Kemudian perangkat kedua yang dikenalkan adalah Lenovo Smart Frame.
Perangkat ini dirancang untuk membantu kamu memajang gambar favorit keluarga untuk dipamerkan di ruang tamu, kamar tidur, atau ruang belajar.
Lenovo Smart Frame tidak lagi memerlukan akun Google Foto. Cukup gunakan ponsel untuk mengunggah gambar ke bingkai penyimpanan.
Hal baru lainnya adalah fitur tambahan untuk menaruh sticky note virtual.
Contohnya pengguna bisa menuliskan catatan seperti "Semoga berhasil dalam ujian Anda" atau "Pulanglah jam 5!"
Sticky note ini dapat dijadwalkan dan diatur waktunya. Sehingga fitur tetap aktif hanya ketika pengguna membutuhkannya untuk dilihat.
Fungsinya juga akan diperkaya dengan dukungan saluran video, baik dari Library ponsel atau dari akun Google Foto pengguna.
Kedua perangkat ini baru diperkenalkan Lenovo di ajang CES 2022. Sayang, perusahaan tak mengungkap kapan keduanya dirilis di Indonesia.
Berita Terkait
-
Lenovo ThinkPad X1 Nano dan Lenovo X1 Titanium Yoga Gebrak Tanah Air
-
Apa yang Manjadikan Rumah Anda Smart Home, Ini Penjelasan MediaTek
-
Lenovo Jadi Sponsor Inter Milan, Muncul di Jersey Tim Terbaru
-
Lenovo Yoga Slim 7i Pro Dirilis di Indonesia, Harga Rp 18 Juta
-
Lenovo Perkenalkan ThinkEdge SE30 dan SE50, Ini Spesifikasinya
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
-
HP Android Terkencang di Dunia, Perusahaan Rilis Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga
-
Kebangkitan MacBook 'Mungil': Apple Siapkan Laptop Murah dengan 'Jeroan' iPhone 16 Pro!
-
HP Murah dengan Snapdragon 6 Gen 3, Skor AnTuTu POCO M8 5G Tembus 800 Ribu
-
Telkom Gandeng Palo Alto Networks, Siapkan Talenta Muda Hadapi Ancaman Siber Masa Depan
-
Halo Campaign Evolved Bakal Rilis 2026: Fitur Terungkap, Gunakan Unreal Engine 5
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
-
Internet Jadi Kunci Arus Balik Nataru, Komdigi Pantau Jaringan 24 Jam
-
IDC Prediksi Pengiriman PC 2026 Anjlok hingga 9 Persen, Efek Domino Ledakan AI Mulai Terasa
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 3 Januari: Raih HRK, Emote 2026, dan Bundle Mr Icy