Suara.com - Produsen asal Rusia yang dikenal sering memodifikasi produk menjadi barang mewah dan premium, Caviar, memperkenalkan iPhone 13 Pro edisi Olimpiade Beijing 2022.
Mengutip GSM Arena, Senin (7/2/2022), ada dua model iPhone 13 Pro yang dikenalkan Caviar, yaitu Olympic Hero dan Olympic Hero Gold. Ponsel ini disediakan terbatas dengan jumlah 117 unit.
iPhone 13 Pro Olympic Hero hadir dengan perpaduan perhiasan dan dilapisi emas 24K. Sementara versi Olympic Hero Gold menggunakan emas murni 18K.
Keduanya model sama-sama membawa iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max. Bagian belakang ponsel menampilkan material komposit merah sebagai pengganti bahan kaca.
Desain belakangnya juga mencakup logo Olimpiade Beijing, cincin Olimpiade, dan lukisan pegunungan Xiaohaituo Beijing yang merupakan lokasi dari cabang olahraga tertentu.
iPhone 13 Pro Olympic Hero dari Caviar terdiri dari varian 128GB, 256GB, 512GB, dan 1TB.
Varian 128GB sebagai yang termurah dijual 6.450 dolar AS atau Rp 92 juta, sedangkan model 1TB sebagai yang termahal dibanderol 7.520 dolar AS atau Rp 108 jutaan.
Sementara iPhone 13 Pro Olympic Hero Gold juga tersedia dalam varian 128GB, 256GB, 512GB, dan 1TB.
Varian termurah dijual 26.000 dolar AS atau Rp 374 jutaan, sedangkan yang termahal dibanderol Rp 389 jutaan.
Baca Juga: Cara China Bikin Salju Buatan di Olimpiade Beijing 2022
Berita Terkait
-
Mewah, iPhone 13 Pro Berlapis Gigi Tyrannosaurus Terjual dengan Harga Fantastis
-
Genshin Impact Kini Dukung 120 fps di iPhone 13 Pro dan iPad Pro
-
iPhone 13 Pro dan Nokia 3310 Dijatuhkan dari Ketinggian, Lebih Tangguh Mana?
-
Viral! Dokter Ini Periksa Mata Pasien Gunakan Kamera iPhone 13 Pro Max
-
Kamera iPhone 13 Pro Max Pakai Sensor Buatan Sony
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Canon Sukses Besar! Kelas Foto dan Video Pernikahan di Sumatera Ludes Terjual, Dukung Talenta Lokal
-
20 Kode Redeem FC Mobile 25 Oktober: Boost Skuadmu dengan Gems, Koin, dan Pemain Edisi Khusus
-
Situs Web Kamu Bisa Jadi Sarang Konten Ilegal Tanpa Sadar, Ini Modus Kejahatan Siber Terbaru!
-
20 Kode Redeem FF 20 Oktober Hadirkan Skin M1887, Bundle Langka, dan Diamond Gratis!
-
Cara Gampang Stop Iklan Pop-up di Xiaomi HyperOS Selamanya
-
Qualcomm Snapdragon 685 vs MediaTek Helio G100, Bagus Mana?
-
Lulusan S2 ITB Ini Putuskan Pulang Kampung dan Buka Warung Sate, Banjir Pujian dari Netizen
-
Jaket Premium Othman Cuma Rp 799 Ribu Plus Kuota 75GB dari SIMPATI, Hanya di Sini!
-
Rumor : Produksi iPhone Air Dikurangi, Ada Apa?
-
20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 25 Oktober 2025, Klaim Hadiah Footyverse dan Bintang Liga Champions