Suara.com - Banyak game terbaik tidak hanya karena gameplay maupun sajian grafiknya, melainkan dari penyampaian cerita yang baik.
Game buatan Indonesia banyak yang menawarkan story keren tak kalah dengan game asing.
Berikut game buatan Indonesia dengan story terbaik yang dirangkum untuk kamu.
1. Coffee Talk
Game buatan Indonesia ini cocok untuk kamu yang mencari game santai.
Kamu bermain sebagai seorang barista di sebuah Coffee Shop, bertugas menyajikan kopi terbaik untuk pelanggan dan mendengarkan cerita mereka.
2. When The Past Was Around
Sesuai dengan judulnya, When the past was around menceritakan tentang sebuah masa lalu yang penuh dengan perasaan galau.
When the Past Was Around menawarkan visual serta musik yang begitu indah.
Baca Juga: Daftar 5 Game Indonesia yang Paling Ditunggu di 2022
3. EDDA Cafe Visual Novel
Game besutan Indonesia ini menawarkan alur cerita yang dapat membuat pemain terharu dan juga backsound dengan kualitas bagus.
Pemain akan dihadapkan oleh beberapa pilihan untuk menentukan alur cerita kedepannya. Awalnya, kamu akan disuguhkan percakapan dan cerita tanpa perlu menentukan alur.
Setelah chapter hampir selesai, kamu akan diminta untuk menentukan ending cerita romantis di dalam game.
What Comes After adalah sebuah game pendek yang bercerita soal karakter perempuan bernama Vivi yang menemukan dirinya terbangun, di sebuah kereta yang berisikan jiwa-jiwa banyak makhluk, dari manusia, binatang, hingga tumbuhan.
Berita Terkait
-
Momen Kemerdekaan, Ini Rekomendasi 7 Game Android Buatan Anak Bangsa
-
Sukses Digelar, Berikut Daftar Pemenang Baparekraf Game Prime 2021 Online
-
Sandiaga Uno Dorong Game Lokal Promosikan Ikon Pariwisata Indonesia
-
EDDA Cafe: Game Lokal yang Cocok Buat "Move On"
-
Usung Tema #MainGameLokal, Berikut Jadwal Lengkap Baparekraf Game Prime 2021
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Snapdragon 7s Gen 4 Setara Chipset Apa? Perbandingan Performa CPU dan GPU
-
Lenovo Rilis 3 Laptop Bisnis ThinkPad ke Indonesia, Harga Mulai Rp 33 Juta
-
8 Kelebihan dan Kekurangan Moto G67 Power: HP Murah dengan Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
Honor of Kings Pecahkan Rekor Dunia Penonton Esports Terbanyak
-
Lanjutkan Kesuksesan Pendahulu, Ghost of Yotei Laku 3,3 Juta Kopi Dalam Sebulan
-
Wacana PUBG Dibatasi Buntut Peristiwa Ledakan di SMAN 72, Netizen: Kasih Emas Buat Indonesia
-
Pemerintah Berencana Batasi Game Online Buntut Tragedi SMAN 72, Ikuti Kebijakan China?
-
Tak Hanya Versi Power, Honor X80 Diprediksi Bawa Baterai Jumbo 10.000 mAh
-
Senjata di SMAN 72 Familiar pada 4 Game Online, Jadi Alasan Pemerintah Batasi PUBG?
-
23 Kode Redeem FC Mobile 11 November: Klaim 15.000 Gems, Rank Up Item, dan Skin Sepatu