Suara.com - Baru-baru ini, terekam seorang lelaki menggunakan mesin pemotong besi baja untuk memotong tulang hewan kurban agar lebih mudah.
Sebuah video viral di media sosial dibagikan oleh akun TikTok ktsrajah pada 10 Juli, tampak beberapa lelaki yang merupakan panitia kurban di Jakarta Selatan, tengah memotong daging hewan kurban menggunakan pisau.
Tetapi salah satu lelaki tersebut menggunakan alat potong anti mainstream untuk memotong tulang hewan kurban yang cukup keras.
Ia menggunakan mesin pemotong yang umum digunakan untuk besi baja.
Tampak sebuah tulang hewan kurban yang cukup besar dipotong menjadi beberapa bagian kecil.
Saat proses pemotongan dilakukan, ia juga terlihat berhati-hati dan mengukur besar tulang hewan kurban yang akan dibagikan.
Tak sedikit warganet yang mengacungkan jempol atas ide tersebut.
Mesin pemotong itu dinilai mempermudah pemotongan tulang hewan kurban yang keras.
"Idul Adha 2022," tulis pemilik akun.
Baca Juga: Ditanya Ayah Mau Kado Ulang Tahun Apa, Jawaban Anak Ini Bikin Nyesek Orangtuanya
Unggahan yang telah dilihat sebanyak lebih dari 4,6 juta penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 202.600 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
"Kerja cerdas," tulis akun @kurodisko28
"Simpel tapi bahaya juga, takutnya ada bekas serpihan besi yang nempel di daging," komentar @vanselldarbozz
"Buat yang bilang kotor atau yang lainnya, itu masa pisau gerindanya juga yang khusus jadi nggak perlu khawatir," tambah @seewhatyouwanttosee
"Masjid di kampung gue pake itu udah dari lama dan emang khusus buat tulang," ungkap @iqbalaajaa
"Anti mainstream, dikiranya motong tulang kayak motong besi," sahut @benoe_sarsaparilla
Berita Terkait
-
Bapak Ini Bersihkan Babat Hewan Kurban Pakai Mesin Cuci: Enggak Kebayang Baunya
-
Buntut Dari Keributan Oknum Karyawan Dengan Pembeli, Manajemen Esteh Minta Maaf
-
Viral, Oknum Karyawan Es Teh Indonesia Lempar Gelas Plastik Sampai Bentak-bentak Pembeli
-
Viral, Duel Emak-emak di Tempat Umum Sampai Terlibat Aksi Saling Tarik Celana Dalam
-
Bikin Panik, Momen Hewan Kurban Lepas Hampir Seruduk Jemaah Salat Idul Adha
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
35 Kode Redeem FC Mobile Siang Ini 26 Januari 2026, Ada Van der Sar OVR 117 dan Gems Gratis
-
41 Kode Redeem FF Hari Ini 26 Januari 2026, Ada Skin SG2 dan Bundle Yuji Itadori Gratis
-
5 Plugin Penghasil Uang TheoTown: Cara Cepat Bangun Kota Impian!
-
32 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Januari 2026: Ada Gems, Draft Voucher, dan Kartu TOTY
-
Telkomsel Unjuk Peran Kunci Transformasi Digital Indonesia di WEF 2026, Soroti AI dan Kolaborasi
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
46 Kode Redeem FF Terbaru 26 Januari 2026: Borong Emote & Token Wayang Gratis
-
Sony LinkBuds Clip: Desain Revolusioner "C" untuk Dengar Musik Tanpa Buta Lingkungan
-
Guncang Land of Dawn! Oppo Reno15 Series Meluncur, Bawa Turnamen Berhadiah lebih dari Rp1 Miliar
-
Terpopuler: Duel Aurora Gaming Vs Alter Ego di Final M7 Mobile Legends, 5 HP Oppo 5G Terbaik