Suara.com - Bagi Anda yang gemar menginstal aplikasi di ponsel android, sebaiknya mulai sekarang Anda berhati-hati.
Karena ada sejumlah aplikasi yang bisa menguras habis isi rekening tabungan Anda. Peneliti dari Trend Micro menyebut, sedikitnya ada 17 aplikasi berbahaya di Google Play Store yang dapat menyebarkan malware banking untuk membobol rekening pengguna.
Aplikasi berbahaya tersebut digolongkan sebagai Dawdropper karena mereka bisa menghindari deteksi Google Play Protect.
"DawDropper menggunakan Firebase Realtime Database, layanan cloud pihak ketiga, untuk menghindari deteksi dan secara dinamis mendapatkan alamat download payload. Mereka juga menampung muatan berbahaya di GitHub," kata peneliti dari Trend Micro, pada Senin (1/8/2022).
Menurut Trend Micro, aplikasi pembobol rekening bank tersebut kerap “menyamar” menjadi aplikasi yang berbasis produktivitas atau tools, seperi alat pemindai gambar, pembaca QR code, layanan VPN sampai perekam panggilan telepon.
Setelah aplikasi tersebut diinstal di ponsel di ponsel pengguna, aplikasi-aplikasi tersebut akan mengunduh malware berbahaya, seperti Octo (Coper), Hydra, Ermac, dan Teabot.
Sekadar informasi, malware Octo dikenal sangat berbahaya karena dapat mematikan layanan Google Play Protect dan mencegah masuknya SMS ke ponsel pengguna.
Tak hanya itu, malware ini juga menggunakan virtual network computing (VNC) yang dapat merekam layar perangkat milik korban lalu mengambil data-data penting milik korban, seperti alamat email, PIN, Password yang dapat digunakan untuk membobol rekening tabungan.
Karena itulah kita harus berhati-hati ketika hendak mengunduh aplikasi di Google Play. Dan berikut adalah daftar 17 aplikasi berbahaya yang ditemukan oleh Trend Micro:
Baca Juga: 3 Rekomendasi Aplikasi Populer yang Wajib untuk Pelajar dan Mahasiswa
1. Call Recorder APK (com.caduta.aisevsk)
2. Rooster VPN (com.vpntool.androidweb)
3. Super Cleaner- hyper & smart (com.j2ca.callrecorder)
4. Document Scanner - PDF Creator (com.codeword.docscann)
5. Universal Saver Pro (com.virtualapps.universalsaver)
6. Eagle photo editor (com.techmediapro.photoediting)
Berita Terkait
-
3 Rekomendasi Aplikasi Populer yang Wajib untuk Pelajar dan Mahasiswa
-
Cara Download Lagu MP3 Tanpa Aplikasi Selain Mp3 Juice
-
BRImo Diharapkan Jadi Layanan Digital Banking yang Cepat dan Aman
-
BRI Terus Kembangkan Aplikasi BRImo sebagai Wujud Transformasi Digital
-
Jadi Digital Banking Apps Paling Digemari, BRImo Catatkan Kenaikan Transaksi 136,5%
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed
-
Reno Land di M Bloc Jadi Magnet Anak Muda, OPPO Reno15 Series Jadi Partner Hangout Generasi Aktif
-
5 HP Baru Siap Meluncur Minggu Ini: Ada HP Murah Oppo dan Redmi Turbo 5
-
5 Tipe HP Murah yang Tidak Cocok Buat Jangka Panjang, Cek Sebelum Beli!
-
Hindari Bocoran, GTA 6 Versi Fisik Diprediksi Alami Penundaan
-
Redmi Note 15 5G vs Infinix Note Edge: Mending HP Murah Layar Curved yang Mana?
-
Industri Ambil Peran Aktif Bangun SDM Vokasi Masa Depan
-
5 Rekomendasi Tablet yang Bisa Sambung ke Proyektor, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Murah Snapragon di Bawah Rp1,5 Juta untuk Multitasking, Tidak Gampang Panas
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan