Suara.com - Smartphone saat ini telah mengantongi sertifikasi tahan air hingga debu. Namun, penggunaan ponsel yang teledor dapat mengakibatkan hal-hal yang tidak diinginkan.
Seperti yang dialami oleh seorang warganet yang ketumpahan tinta pada layar ponselnya dan peristiwa ini menjadi viral di media sosial.
Dari gambar yang dibagikan melalui akun base Twitter convomfs belum lama ini, warganet yang mengunggah mengambil gambar tangkapan layar status WhatsApp temannya, yang diketahui bernama Farhan.
Kontak dengan nama Farhan tersebut membagikan gambar berupa kondisi smartphone yang ketumpahan tinta.
Tampak pada bagian layar berwarna biru keunguan yang sulit dihilangkan pada permukaan layar.
"HP ketumpahan kuah bakso memanglah epic, tapi kebayang nggak sih lo...." tulis warganet yang mengunggah gambar tersebut.
Tinta yang tumpah pada layar smartphone mungkin dapat dihilangkan, namun membutuhkan waktu dan usaha untuk membersihkannya.
Tetapi jika pengguna ponsel menggunakan tempered glass sebagai pelindung layar ponsel, lapisan tersebut dapat dilepas dan layar smartphone akan bersih seperti semula.
Unggahan yang telah dibagikan sebanyak lebih dari 184 kali dan disukai sebanyak lebih dari 5.164 kali oleh sesama pengguna Twitter itu pun menuai beragam komentar.
Baca Juga: Warganet Bandingkan Istri Ferdy Sambo Putri Candrawathi: Di Foto Sama Video Kok Beda?
"Please, baru aja temen aku cerita, katanya HP temennya dia dikencingin sama adeknya, layarnya jadi kuning," tulis akun younitce
"Kemarin HP aku masuk ke mie, sampai sekarang baunya masih nempel. Padahal udah dilap pakai tisu basah, tapi nggak apa-apa soalnya mienya rasa kesukaanku," komentar gxbbyfvr
"Lucu jadi gradasi gitu layarnya," ungkap wtrmel00n
"Keren sih tapi," tambah averroeskalandr
"Tanggung, sekalian layarnya kasih tinta semuanya, lumayan kan tempered glass gratis," cuit icecryim
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?