Suara.com - Cara memberikan gift di live TikTok bisa menjadi bentuk apresiasi untuk host atau kreator yang melakukan live.
Gift atau hadiah ini biasa dikenal juga dengan fitur Gift TikTok Universe.
Fitur TikTok ini adalah salah satu cara apresiasi yang diberikan para penonton untuk host, berupa gambar atau item dan memiliki nilai.
Kamu bisa memberi gift berupa, bunga, kembang api, dan lain-lain.
Selain itu, ada pula hadiah berupa Singa, Yacht, Mahkota Berlian, Kapal Pesiar, Mobil Balap, Dewi Asmara, dan lainnya.
Masing-masing gift tersebut mempunyai harga berbeda. Nantinya, gift tersebut dapat diuangkan oleh penggunanya.
Lantas bagaimana cara memberikan gift di live TikTok? Berikut cara memberikan gift di live TikTok yang dirangkum untuk kamu.
- Pilih live pengguna yang ingin kamu tonton.
- Masuk ke live pengguna tersebut.
- Selama video live, ketuk ikon Hadiah di bagian bawah.
- Pilih Hadiah yang ingin kamu berikan.
- Jika kamu perlu mengisi ulang Koin, ketuk Isi Ulang dan ikuti perintah yang ada.
- Di bawah Hadiah, ketuk Kirim.
Catatan: Perlu diingat, untuk mengirim gift selama LIVE, kamu harus berusia 18 tahun atau lebih (atau 19 tahun di Korea Selatan dan 20 tahun di Jepang).
Hanya video live yang memiliki ikon gift di bagian Komentar yang dapat menerima dari penonton.
Baca Juga: Viral Ayah Rela Nabung Uang Koin Berbulan-bulan, Demi Belikan Meja Belajar Anak
Saat ini, ada beberapa negara yang tidak memenuhi syarat untuk mengakses gift LIVE.
Akun Bisnis tidak memenuhi syarat untuk berpartisipasi. [Pasha Aiga Wilkins]
Berita Terkait
-
Dapat Surat dari Orang Misterius Tukang Tambal Ban Ini Langsung Sujud Syukur, Ternyata Isinya Ini
-
Ngakak! Bayi Ikut Lomba Merangkak, Langsung Bergerak saat Disodorkan Kartu ATM Ayahnya
-
Bikin Ngakak! Emak-Emak Ini Taruh Uang di Tempat yang Tidak Biasa
-
Pria Ini Bagikan Tutorial Ternak Ikan Lele Anti Mainstream, Bikin Warganet Geli
-
Viral Video Warga Perpanjang SIM Malah Kena Biaya Tes Psikologi Rp 200 Ribu
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF