Suara.com - Dr Vegapunk menjadi salah satu karakter yang diprediksi akan membuat kejutan di One Piece Chapter 1062. Banyak penggemar anime yang mencari spoiler One Piece 1062.
Seperti diketahui, Luffy sebelumnya sudah berhasil menemukan tempat tinggal Dr Vegapunk yang berada di Pulau Egghead.
Tetapi, penggemar sedikit tidak percaya jika sosok perempuan yang sebelumnya mengaku sebagai Vegapunk tersebut adalah Dr Vegapunk yang asli.
Meski begitu, para penggemar sedikit lega karena tampaknya Dr Vegapunk diprediksi akan berada di pihak Luffy.
Hal ini sangat menguntungkan karena Vegapunk memiliki hampir semua hal untuk bisa membantu Luffy menjadi Raja Bajak Laut.
Vegapunk memiliki kecerdasan teknologi yang 500 tahun lebih maju daripada manusia zaman sekarang. Jika Luffy berhasil berteman dengan Vegapunk, maka kru Luffy akan memiliki senjata canggih yang tak terbayangkan sebelumnya.
Dalam teori yang beredar di Reddit, spoiler One Piece 1062 berbicara banyak tentang rahasia Pulau Egghead yang akan diungkap. Bahkan beberapa penggemar mengatakan jika Pulau Egghead tidak berbeda dengan konflik Thriller Bark.
Penggemar akan disajikan dengan proyek besar Vegapunk untuk menjadikan Luffy dan Jewelry Bonney sebagai eksperimen. Vegapunk memilih Luffy dan Bonney karena kekuatan buah iblis mereka kuat dan langka.
Baca Juga: TikTok Hadirkan Fitur Baru Mode Foto, Meniru Instagram?
Spekulasi yang beredar menyebut jika Vegapunk akan menculik Luffy agar ia bisa membuat robot atau seraphim darinya. Kemungkinan semua kru Topi Jerami harus mengalahkan robot Luffy jika meminta Vegapunk menjadi aliansinya.
Menariknya, Franky diyakini juga akan mengeluarkan versi baru Tactics-15 bersama dengan Robin. Franky memang sempat melihat semua karya Dr Vegapunk dan menyukai ilmuwan tersebut.
Tetapi, rasa sukanya berubah menjadi benci ketika ia melihat bagaimana Vegapunk menggunakan teknologinya. Kebencian Franky ini sama seperti Chopper membenci apa yang telah dilakukan Hogback.
Selain itu, busur Egghead diprediksi juga akan menjadi tempat pembuktian jika Luffy benar-benar Dewa Matahari. Ini karena Egghead memiliki hutan tropis di bagian tengahnya, yang menyiratkan bahwa dia akhirnya selesai membangun peralatan pemanas pulau.
Penggemar harus bersabar dengan One Piece 1062 yang akan dirilis sebentar lagi. Perjalanan kru bajak laut Topi Jerami akan semakin seru dengan keterlibatan Dr Vegapunk dalam chapter ini. (Damai Lestari)
Tag
Berita Terkait
-
The Big 3 Are Back! Naruto, One Piece, Bleach Tayang Bersamaan Lagi di 2026
-
Belum Rilis, Netflix Umumkan One Piece Live Action Musim 3
-
Sutradara One Piece dan Dragon Ball, Tatsuya Nagamine Tutup Usia
-
One Piece Umumkan Kenjiro Tsuda sebagai Figarland Shamrock, Kembaran Shanks
-
Toei Umumkan Anime One Piece akan Hiatus Tiga Bulan di 2026, Ini Alasannya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA