Suara.com - Apple baru saja mengonfirmasi bahwa mereka akan merilis iPadOS 16 pada Senin (24/10/2022).
Pengumuman itu sama seperti kabar burung yang beredar minggu lalu.
Apple merilis iOS 16 bulan lalu tetapi, untuk pertama kalinya sejak memisahkan OS ponselnya dari OS tabletnya, tidak meluncurkan iPadOS 16 di waktu yang sama.
Penundaan tersebut dilaporkan berkaitan dengan fungsi multitasking Stage Manager yang baru diperkenalkan, yang akan tersedia untuk iPad yang ditenagai oleh chipset M1 dan M2.
Rilis 24 Oktober disebut oleh Apple sebagai iPadOS 16, tetapi bisa tiba sebagai iPadOS 16.1, di samping rilis iOS 16.1.
Artinya, versi kedua sistem operasi akan disinkronkan lagi, sebagaimana melansir laman GSM Arena, Rabu (19/10/2022).
Setidaknya itulah yang beberapa rumor beredar sejauh ini. Semua pasti akan menjadi jelas Senin depan.
Tidak mengherankan, iPad baru yang diumumkan hari ini, akan dikirimkan dengan iPadOS 16 yang sudah diinstal sebelumnya.
Pembaruan akan tersedia untuk iPad vanilla (generasi ke-5 dan lebih baru), iPad mini (generasi ke-5 dan lebih baru), iPad Air (generasi ke-3 dan lebih baru), serta semua model iPad Pro.
Baca Juga: iOS 16.1 Siap Dirilis 24 Oktober, Berikut Daftar Fitur Barunya
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
35 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Januari: Ada Icon 113-117 dan Ratusan Rank Up
-
5 Pilihan HP 3 Jutaan Terbaik, Performa Selevel Infinix Note Edge 5G
-
Sony dan TCL Resmi Jajaki Aliansi Strategis, Siap Bentuk Raksasa Baru Hiburan Rumah Global
-
Terpopuler: HP Snapdragon 7 Gen 2 Termurah, Smartphone OPPO Kamera Bening Rp1 Jutaan
-
58 Kode Redeem FF Hari Ini 20 Januari 2026, Cek Jadwal Rilis Bundle Sukuna dan Fitur Mic Terbaru
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari 2026, Bocoran UTOTY Mbappe dan Maldini 111
-
Acer Indonesia Kumpulkan 3 Ton e-Waste dan Lanjutkan dengan Penanaman 2.000 Pohon
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 20 Januari 2026, Ada Gojo Ascension dan Kacamata Nanami
-
Anti Ngelag dan Tahan Seharian, Oppo Siapkan A6t Series Jadi Andalan Anak Muda
-
Lenovo Perluas Yoga dan IdeaPad Berbasis AI di CES 2026