6. Pilih jenis notifikasi yang dapat dikirim aplikasi
Pengguna kini memiliki kontrol terpisah atas apakah aplikasi dapat menampilkan notifikasi pop-up, lencana ikon aplikasi, atau notifikasi di Lock screen. Pengguna dapat mengizinkan semua jenis atau hanya beberapa notifikasi.
7. Tampilkan dan sembunyikan pengingat yang sudah selesai
Pengguna dapat menampilkan atau menyembunyikan pengingat yang telah selesai dalam kategori apa pun.
8. Atur bahasa untuk setiap aplikasi
Dalam pembaruan Android 13, pengguna bisa memilih bahasa mana yang akan digunakan untuk setiap aplikasi di Pengaturan.
9. Kustomisasi spacebar di Keyboard Samsung
Bagi pengguna Samsung, pengguna dapat memilih tombol fungsi dan tanda baca mana yang akan ditampilkan di bawah garis keyboard di samping bilah spasi.
10. Android Photo Picker
Baca Juga: Update! 18 HP POCO yang Bakal Kebagian Pembaruan Android 13, Buruan Cek
Android 13 mengadopsi opsi pengambilan foto yang mirip dengan iOS. Dengan fitur ini, pengguna dapat memilih foto atau video mana yang dapat diakses aplikasi, alih-alih memberikan akses aplikasi tersebut ke seluruh galeri foto pengguna.
Setelah mengetahui daftar fitur Android 13 terbaru, pengguna dengan perangkat yang kompatibel dapat segera merasakan manfaat pembaruan Android 13.
Berita Terkait
-
Editor Media Telegram Diperbarui, Bisa Bikin Buram Gambar atau Video
-
Telegram Tambah Fitur Baru, Makin Mudah Dapat Spoiler Gambar dan Video
-
Google Voice Siap Beri Peringatan Jika Dapat Panggilan Spam
-
Link Download Game Latto Latto yang Lagi Viral, Bisa Main Gratis di Android!
-
Sistem Keamanan Android Cacat, Peretas Bisa Tahu Identitas dan Gender Pemilik Ponsel
Terpopuler
- JK Kritik Keras Hilirisasi Nikel: Keuntungan Dibawa Keluar, Lingkungan Rusak!
- Nikmati Belanja Hemat F&B dan Home Living, Potongan Harga s/d Rp1,3 Juta Rayakan HUT ke-130 BRI
- 5 Mobil Diesel Bekas di Bawah 100 Juta, Mobil Badak yang Siap Diajak Liburan Akhir Tahun 2025
- 9 Mobil Bekas dengan Rem Paling Pakem untuk Keamanan Pengguna Harian
- Sambut HUT ke-130 BRI: Nikmati Promo Hemat Hingga Rp1,3 Juta untuk Upgrade Gaya dan Hobi Cerdas Anda
Pilihan
-
Statistik Suram Elkan Baggott Sepanjang 2025, Cuma Main 360 Menit
-
Pengguna PLTS Atap Meningkat 18 Kali Lipat, PLN Buka Kouta Baru untuk 2026
-
Bank Dunia Ingatkan Menkeu Purbaya: Defisit 2027 Nyaris Sentuh Batas Bahaya 3%
-
Jadi Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Punya Kesamaan Taktik dengan STY
-
Kelangsungan Usaha Tidak Jelas, Saham Toba Pulp Lestari (INRU) Digembok BEI Usai Titah Prabowo
Terkini
-
CEO Baru Mozilla Fokuskan Firefox pada AI yang Transparan dan Terpercaya
-
Atlet Esports Thailand Didepak dari SEA Games Usai Skandal Kecurangan
-
Nenek 92 Tahun Menjuarai Turnamen Tekken 8 di Liga Esports Lansia Jepang
-
5 HP OPPO Diskon Sampai 30 Persen di Erafone, Serbu Sebelum 31 Desember 2025
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 18 Desember: Ada Diamond, Banner Dreamspace, dan Bundle Gratis
-
IM3XPLORE Resmi Meluncur, Solusi Internet Liburan Andalan Berbasis AIvolusi 5G
-
Percakapan AI Pengguna Diduga Dijual Lewat Ekstensi Browser
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 18 Desember: Ada Gems dan Paket Penutup 112-115
-
Desain HP Murah POCO M8 5G Beredar, Siap Masuk ke Indonesia
-
5 HP Tahan Air Paling Murah untuk Keamanan Maksimal bagi Pencinta Traveling