Suara.com - Xiaomi mengirimkan undangan untuk mengunjungi stannya di MWC 2023.
"Kami akan membagikan visi kami untuk tahun 2023 dan seterusnya, dan bagaimana kami berencana untuk berinovasi dan menghubungkan orang dengan lebih baik," tulis Xiaomi dalam undangannya.
Namun, dari undangan tersebut tidak ada petunjuk tentang pengumuman Xiaomi 13 Ultra.
Jika memang benar, ini akan menjadi kesempatan untuk mencoba langsung smartphone baru Xiaomi, perangkat rumah pintar, dan gadget lainnya.
"Kami akan berbagi informasi tentang jejak global kami," tambahnya dilansir laman GSM Arena, Rabu (11/1/2023).
Kalimat ini mengindikasikan ada rencana peluncuran global yang mungkin adalah Xiaomi 13 dan 13 Pro.
Sejauh ini, sepertinya laporan sebelumnya tentang ponsel baru yang dilengkapi Leica tidak benar.
Itu tidak berarti bahwa Xiaomi 13 Ultra tidak ada, tetapi jika ada, itu akan terungkap di acara terpisah nanti.
Mobile World Congress 2023 akan digelar di Barcelona, stan Xiaomi akan dibuka mulai 27 Februari hingga 2 Maret mendatang.
Baca Juga: Pengguna Xiaomi 12 Lite Sudah Bisa Jalankan MIUI 14 Versi Beta
Berita Terkait
-
Siap-siap, 11 HP Xiaomi Ini Siap Merasakan MIUI 14 Januari 2013
-
Terbaru! Kamera Oppo Find X7 Pro Tiru Xiaomi 12S Ultra?
-
Bocoran Terbaru, Xiaomi 13 Ultra Bakal Dilengkapi Kamera Zoom Periskop
-
5 Perangkat Xiaomi Siap Kebagian MIUI 14 Versi Android 13, Begini Cara Update-nya
-
Jadwal Peluncuran MIUI 14 Versi Stabil dan Daftar HP Terima MIUI 14, Lengkap Banget
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
Terkini
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas
-
40 Kode Redeem FF 2 November 2025 Bikin Akun Kamu Wangi Seharian, Luck Royale Voucher Gratis
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November 2025, Dapatkan Pemain OVR 109-113 dan Gems Gratis
-
ChatGPT Go Resmi Diluncurkan Pertama di Asia Tenggara, Gandeng Telkomsel, Bundling Mulai Rp 50.000
-
Tim Cook Janjikan Berbagai Teknologi AI Canggih di Apple Intelligence
-
Xiaomi Sedang Garap HP Redmi dengan Baterai 9.000 mAh
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Amazon PHK 14 Ribu Karyawan, Proyek Game Tomb Raider Tak Terdampak
-
MediaTek Kompanio 540: Chipset Khusus Chromebook untuk Pelajar dengan Baterai Awet