Spesifikasi Samsung Galaxy S23 Plus
Samsung Galaxy S23 Plus sedikit lebih besar dari S23 biasa dengan dimensi 157.8 x 76.2 x 7.6 mm dan berat 195 gram.
Bagian depan dan belakangnya sama-sama dilapisi Corning Gorilla Glass Victus 2 dan bingkai berbahan aluminium.
Samsung Galaxy S23 Plus memiliki layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 6,6 inci, resolusi FHD+ 2340 x 1080 piksel, refresh rate 120Hz, HDR10+, serta kecerahan maksimal 1.750 nits.
Samsung Galaxy S23 Plus membawa kamera utama 50MP dengan OIS, ultra wide 12MP, dan telefoto 10MP di bagian belakang. Lalu kamera depannya beresolusi 12MP.
Samsung Galaxy S23 Plus dilengkapi prosesor Snapdragon 8 Gen 2 for Galaxy dengan opsi penyimpanan 8GB/256GB dan 8GB/512GB. Sistem operasinya One UI 5.1 berbasis Android 13.
Baterainya berkapasitas 4.700mAh yang bisa diisi dengan charger berkecepatan 45W. Fitur lainnya adalah dual SIM, 5G, NFC, USB-C, dan sensor sidik jari dalam layar.
Harga Samsung Galaxy S23 Plus 5G dijual Rp 15.999.000 (8GB/256 GB) dan Rp 17.999.000 (8GB/512GB). Varian warnanya yakni Lavender, Cream, Phantom Black, Green, Lime, dan Graphite.
Spesifikasi Samsung Galaxy S23 Ultra
Baca Juga: TikTok TV Kini Tersedia di Indonesia
Samsung Galaxy S23 Ultra adalah model tertinggi dari S23 lain dengan dimensi 163.4 x 78.1 x 8.9 mm dan berat 233 gram.
Bagian depan dan belakangnya sama-sama dilapisi Corning Gorilla Glass Victus 2 dan bingkai berbahan aluminium.
Samsung Galaxy S23 Ultra memiliki layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 6,8 inci, resolusi Quad HD+ 3088 x 1440 piksel, refresh rate 120Hz, HDR10+, serta kecerahan maksimal 1.750 nits.
Samsung Galaxy S23 Ultra membawa kamera utama 200MP dengan OIS, ultra wide 12MP, telefoto 10MP, dan periskop 10MP di bagian belakang. Lalu kamera depannya beresolusi 12MP.
Samsung Galaxy S23 Ultra dilengkapi prosesor Snapdragon 8 Gen 2 for Galaxy dengan opsi penyimpanan 12GB/256GB, 12GB/512GB, dan 12GB/1TB. Sistem operasinya One UI 5.1 berbasis Android 13.
Baterainya berkapasitas 5.000mAh yang bisa diisi dengan charger berkecepatan 45W. Fitur lainnya adalah dual SIM, 5G, NFC, USB-C, dan sensor sidik jari dalam layar.
Berita Terkait
-
TikTok TV Kini Tersedia di Indonesia
-
One UI 5.1 Hadir di Rangkaian Samsung Galaxy, Apa Saja Nih Fitur Barunya?
-
Rekomendasi Hp Samsung Terbaru 2023 Harga Murah dengan Spesifikasi Canggih, Cek Fitur Lengkapnya di Sini
-
Bos Samsung: Konsumen Asia Tenggara Mencari Pengalaman Seluler Premium
-
Cek Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy A34 yang Hadir Dengan Chipset Dimensinya 900 dan Kamera 48MP
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
19 Kode Redeem FC Mobile 7 November 2025, Manfaatkan Jalan Tol Menuju Pemain OVR 113 Di Sini
-
44 Kode Redeem FF 7 November 2025, Klaim Skin Groza FFCS Segera karena Terbatas
-
7 HP Murah Terbaru di Indonesia: Baterai Jumbo, Cocok untuk Pekerja Mobile dan Streaming
-
Deret Keunggulan Xiaomi 15T, Dari Lensa Zoom hingga Kamera Leica
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer
-
22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 November: Ada Rank Up, Gems, dan Pemain 110-113
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 6 November: Raih Skin Groza FFCS, Diamond, dan Emote Bucin
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua