Suara.com - Oppo kembali luncurkan perangkat baru Oppo A78 5G di Indonesia.
Oppo A78 5G dapat diisi hingga 100 persen hanya dalam 67 menit dengan pengisian cepat 33W SUPERVOOC TM Flash Charge.
Saat baterai besar 5.000mAh terisi penuh, pengguna dapat melakukan panggilan telepon hingga 22,85 jam nonstop.
Oppo A78 5G dilengkapi serangkaian fitur All-Day AI Power Saving untuk mengelola perfoma baterai secara cerdas dan meningkatkan masa pakai baterai.
Di antaranya adalah mode Super Power Saving Mode untuk menghemat baterai ketika kondisi darurat.
Super Night Standby akan mempelajari pola tidur pengguna untuk kemudian membatasi konsumsi daya baterai perangkat hanya 2 persen untuk sepanjang malam.
Merujuk ke bagian kamera utama 50MP OPPO A78 5G dapat menangkap gambar beresolusi tinggi, sedangkan kamera portrait 2MP dan kamera depan 8MP untuk dapat memberikan foto potrait dengan hasil yang menakjubkan.
Fitur 108MP Ultra-Clear Image menggunakan algoritma perangkat lunak agar perangkat dapat merekam lebih banyak detail visual dan memberikan tingkat kejernihan dengan meningkatkan resolusi kamera menjadi 108MP.
Oppo A78 5G juga dilengkapi serangkaian fitur pencitraan cerdas seperti AI Portrait Retouching, AI Scene Enhancement, dan Ultra Night Mode untuk dukung kreativitas pengguna pada kondisi apapun.
Baca Juga: Seri Oppo Reno9 Dipastikan Tidak Masuk Indonesia, Ini Penggantinya
Dual Stereo Speakers membuat Oppo A78 5G menghadirkan suara surround yang imersif, sementara Real Sound Technology menghadirkan pengalaman suara optimal yang dapat disesuaikan untuk musik, video, dan game.
Mode Ultra Volume dapat membantu meningkatkan volume speaker hingga 200 persen untuk hasilkan suara jernih di lingkungan yang bising.
Layar 6,56 inci kaya warna dihadirkan dengan refresh rate tinggi 90Hz sajikan pengalaman visual mulus terutama untuk konten video dan game. A
ll-Day AI Eye Comfort juga disematkan untuk menjaga kesehatan dan kenyamanan mata dengan perlindungan sepanjang hari.
Secara desain, Oppo A78 5G meluncur dengan desain stylish yang menghadirkan dekorasi cincin pada modul kamera untuk memberikan kesan mewah.
Proses Oppo Glow ditempatkan pada desain bagian penutup belakang perangkat untuk memberikan tampilan berkilau berpadu dengan lapisan matte yang bebas sidik jari.
Tag
Berita Terkait
-
Bocoran Foto Flagship Oppo Terbaru Akan Punya Pulau Kamera Besar di Bagian Belakang
-
Cara Update OS HP Oppo Agar Performa Makin Maksimal
-
Gambar Ini Ungkap Desain Oppo Find X6 Pro, Tonjolan Kamera Besar dan Bodi Gemuk
-
Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Oppo
-
ColorOS 13 Sudah Tersedia untuk Oppo Reno8 di Indonesia, Begini Cara Update-nya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF