Suara.com - Jenius hadir untuk membantu teman Jenius merencanakan dan mengatur keuangan dengan lebih efektif melalui fitur-fitur serta penawaran khusus yang menarik,
“Momen Idulfitri memang selalu dinanti, namun kita juga perlu mengontrol diri. Hal ini bisa dimulai dari alokasi THR untuk berbagai kebutuhan agar tidak habis dalam sekejap,” terang Metta Anggriani, Certified Financial Planner dan Founder Daya Uang.
Melalui fitur Save It, teman Jenius yang menerima THR dapat mengalokasikannya untuk ditabung sesuai dengan kebutuhan, dengan tiga pilihan jenis tabungan yang tersedia; Flexi Saver, Dream Saver, dan Maxi Saver.
Bagi teman Jenius yang berlibur ke luar negeri pada momen libur Idulfitri, fitur Mata Uang Asing membantu pengguna untuk mempunyai dan mengelola hingga tujuh mata uang asing dengan simpel langsung dari satu aplikasi tanpa biaya atau dokumen tambahan.
Pada momen buka puasa bersama, teman Jenius juga tidak perlu repot dan bingung lagi untuk membagi tagihan, karena Jenius menyediakan fitur Split Bill yang bisa membagi rata tagihan dengan mudah secara otomatis sekaligus melacak status penagihan.
Sekarang adalah saat yang tepat bagi teman Jenius membeli bingkisan Idulfitri dengan menggunakan metode pembayaran yang simpel, yaitu Jenius Pay, untuk transaksi di e-commerce atau Jenius QR saat bertransaksi di toko offline.
Agar momen Idulfitri semakin meriah, teman Jenius dapat menggunakan fitur animasi Moneymoji saat mentransfer uang, sehingga tradisi salam tempel semakin bermakna.
Sebagai salah satu solusi untuk mengelola dana THR, Jenius juga menyediakan fitur Investasi Reksa Dana bagi teman Jenius yang ingin mengalokasikan THR mereka untuk berinvestasi.
Baca Juga: Akun Islami IQ Option Hadir di Android dan Cara Mendaftarnya
Berita Terkait
-
CEO TikTok Shou Zi Chew Tak Izinkan Anak-anaknya Memakai Aplikasi Tersebut, Apa Alasannya?
-
Marak Digunakan, Ini 5 Keuntungan Menggunakan E-Wallet untuk Bertransaksi
-
Sepanjang 2022, Transaksi Digital Bank DKI Capai Rp 22,4 Triliun
-
Cari Inspirasi Menu Buka Puasa? Pakai 3 Aplikasi Resep Masakan Ini
-
7 Fitur WhatsApp Ini Manjakan Kamu Beraktivitas di Bulan Ramadhan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Panduan Lengkap Menghubungkan Laptop Windows dan Mac ke Monitor Eksternal, Ini Langkah-langkahnya
-
Baru Rilis, ARC Raiders Kalahkan Battlefield 6 Dua Pekan Beruntun di Steam
-
LG Pastikan TV Lolos Standar Global Lewat 500 Tes Ketat
-
5 HP 2 Jutaan Kamera Terbaik dan RAM Besar untuk Hadiah Anak di Akhir Semester
-
5 Tablet 2 Jutaan dengan SIM Card, Tak Perlu Wifi dan Bisa Pakai WhatsApp
-
7 HP RAM Besar Kamera Bagus Harga Terjangkau, Bebas Multitasking Tanpa Nge-Lag!
-
31 Kode Redeem FC Mobile Aktif 19 November: Ada Ribuan Gems, Pemain 111-113, dan Glorious
-
Teaser Beredar ke Publik, Fitur dan Warna POCO F8 Ultra Terungkap
-
5 Rekomendasi Smartwatch dengan Fitur AI, Ada yang Bisa Pakai ChatGPT
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan yang Ada NFC untuk Game dan Pembayaran Digital