Suara.com - Bagi penggemar film horor, jangan sampai melewatkan film Pengabdi Setan 2. Film yang rilis perdana tahun 2022 ini sudah tersedia diberbagai platform streaming online. Adapun link nonton Pengabdi Setan 2 full movie yakni sebagai berikut.
Diketahui, Pengabdi Setan 2 merupakan sekuel dari film Pengabdi Setan yang rilis tahun 2017 lalu. Film yang mengusung genre horor ini disutradarai oleh Joko Anwar. Film ini juga dibintangi deretan aktor dan aktri terkemuka Tanah, salah satunya yakni Tara Basro.
Bagi yang ingin menonton filmnya, mari simak terlebih dulu sinopsisnya Pengabdi Setan 2. Untuk lebih jelasnya, berikut ini sinopsisnya.
Sinopsis Film Pengabdi Setan 2
Film Pengabdi Setan 2 ini mengisahkan cerita lanjutan dari film Pengabdi Setan 1 (2017) tentang Keluarga Suwono yakni Rini, Tony, dan Bondi. Mereka tengah yang berusaha kembali menjalani hidup selapas kejadian horor lima tahun silam pasca ibu mereka meninggal dunia.
Selepas kejadian mengerikan yang diceritakan di Pengabdi Setan 1, Mereka pun pindah dari rumah ibu dan tinggal di sebuah rumah susun kawasan Jakarta. Mereka mencoba kembali membuka lembaran baru.
Rini masih mencoba untuk terus menggapai mimpinya dengan menuntaskan pendidikannya. Sedangkan Bondi dan Tony tumbuh seperti remaja umumnya. Sedangkan Bapak mereka sibuk kerja setiap hari.
Ketika mereka berusaha untuk menjalani kehidupan dengan normal, tiba-tiba ada fenomena Petrus (penembak misterius) yang merajalela di ibukota. Selain itu, ada kabar badai besar yang akan melanda Jakarta hingga banjir.
Mengetahui berita Petrus dan ramalan badai hingga banjir membuat Rini berniat ingin meninggalkan rumah susun. Namun, rencana tersebut ditentang Bapak. Menurut Bapak, rumah susun menjadi tempat yang aman untuk saat ini..
Baca Juga: Nonton Invalidite Full Movie dengan Kualitas HD di Link Ini, Jangan LK21 atau IndoXXI
Ramalan Badai pun terjadi. Efek dari badai ini membuat elevator/lift rumah susun jatuh hingga memakan korban jiwa. Selain itu, badai juga membuat prosesi pemakaman korban elevator jatuh pun menjadi terhalang sehingga jenazah harus disemayamkan lebih dulu dalam rumah susun.
Karena badai tersebut, sebagian penghuni rumah susun mengungsi ke tempat lain. Kondisi rumah susun pun tampak sepi dan menyeramkan. Ditambah lagi listrik mati karena banjir yang membuat suasana semakin seram mencekam.
Saat itulah, teror horor kembali terjadi, termasuk sosok Ibu yang datang kembali ke kehidupan keluarga Rini dan adanya kelompok misterius yang datang menghantui Rini beserta keluarga.
Lantas, apakah Rini dan keluarganya berhasil bebas dari teror horor tersebut? Apakah Rini dan keluarganya selamat dari teror kelompok misterius? Untuk mengetahui cerita lengkapnya, pastikan untuk menonton filmnya.
Link Nonton Pengabdi Setan 2
Bagi yang ingin menonton film Pengabdi Setan 2, film ini telah tersedia di beberapa link platform streaming online beberapa di antaranya yaitu Disney Hotstar dan Bilibili/Bstation. Adapun link nonton Pengabdi Setan 2 full Movie yakni sebagai berikut.
Berita Terkait
-
Link Nonton The Escape of The Seven Sub Indo Selain di Drakorindo atau Dramacute
-
Mau Nonton Sex Education Season 1-4 Sub Indo Kualitas HD? Cek di Link Ini, Jangan LK21!
-
Nonton Invalidite Full Movie dengan Kualitas HD di Link Ini, Jangan LK21 atau IndoXXI
-
8 Link Nonton Drama Korea Sub Indo Selain di Drakorindo atau LK21
-
2 Link Nonton Boushoku No Berserk Sub Indo Selain Anoboy, Dijamin Kualitas HD
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF