Mulai dari menyematkan dua kipas ganda serta 4 lubang pembuangan, vector heat pipes, dan liquid thermal greases pada bagian CPU untuk meminimalisir terjadinya throttle dan memastikan semua komponen dapat memberikan performa stabil dan terbaik sepanjang hari.
Untuk memenuhi kebutuhan komunikasi ataupun streaming di dalam gim, Acer Nitro 17 juga sudah mendukung teknologi Acer PurifiedVoice 2.0 dengan dukungan 3 microphone yang mempunyai fitur AI dalam menghilangkan berbagai noise, memastikan suara anda jelas di setiap kesempatan.
Adanya kualitas speaker terbaik dari DTS:X Ultra, dan webcam Acer PurifiedView’s AI dengan resolusi HD dan berbagai fitur eksklusif seperti automatic framing, eye-contact, dan background blur membuat setiap momen komunikasi untuk bekerja ataupun streaming jadi lebih menyenangkan.
Kamu juga dapat mengakses fungsi NitroSense secara cepat via tombol di keyboard untuk mengatur performa, mengawasi temperatur laptop, kustomisasi 4 zona pencahayaan keyboard dan masih banyak lainnya.
Untuk segi konektivitas, Acer Nitro 17 sudah dilengkapi dengan dua port USB Type C dengan dukungan Thunderbolt 4, port HDMI 2.1,
Kemudian, slot kartu Micro SD serta opsi jaringan Wi-Fi 6E yang juga sudah didukung oleh Killer
DoubleShot Pro Ethernet E3100G.
Berita Terkait
-
Acer Hadirkan 130 Monitor NITRO pada Bali Major 2023
-
Acer Chromebook Enterprise Spin 714 Diluncurkan, Diklaim Bisa Tingkatkan Produktivitas
-
Acer Memperkenalkan Laptop Gaming Terbaru Predator Triton 17 X dan Predator Helios Neo 16
-
Acer Hadirkan Predator Helios 16 dan Helios 18, Laptop Gaming Diklaim Paling Dingin di Indonesia
-
Kecepatan Refresh Rate 390Hz, Monitor Acer Nitro XV252Q_F Berikan Pengalaman Gaming Maksimal, Harga Rp 6 Jutaan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF