Suara.com - Pengguna iPhone tidak hanya bisa berbagi foto, melainkan juga album kepada orang lain.
Namun sebelum pengguna dapat berbagi album foto apa pun, pengguna harus terlebih dahulu memastikan telah mengaktifkan fitur album bersama melalui iCloud Photo Sharing.
Berikut ini panduannya:
- Buka Settings.
- Klik Photos.
- Pindahkan penggeser Shared Albums ke aktif.
Cara berbagi album yang ada di iPhone
Jika pengguna sudah memiliki album penuh foto yang layak dibagikan, ikuti langkah-langkah berikut untuk berbagi album hingga 100 teman terdekat:
- Buka Photos.
- Pilih tab Albums dan ketuk album yang ingin dibagikan.
- Pilih titik tiga (...).
- Ketuk opsi Share Photos.
- Klik Add to Shared Album.
- Pilih Shared Album.
- Klik opsi New Shared Album.
- Ketikkan nama untuk album berbagi dan ketuk Next.
- Masukkan nama, alamat email, atau nomor telepon orang yang ingin pengguna bagikan album. Jika mereka ada di aplikasi kontak, orang tersebut akan muncul di daftar.
- Masukkan nama sebanyak yang ingin pengguna bagikan dan ketuk Next.
- Klik Post untuk membagikan foto dan album.
Cara membuat album bersama di iPhone
Jika pengguna memiliki sekumpulan foto tetapi belum menyusunnya menjadi sebuah album, pengguna dapat melakukannya sebelum membagikan album tersebut kepada orang lain. Inilah yang harus dilakukan:
- Ketuk Photos.
- Pilih ikon tanda tambah (+).
- Klik New Shared Album.
- Beri nama album dan ketuk Next.
- Masukkan nama, alamat email, atau nomor telepon orang yang ingin pengguna bagikan album. Jika mereka ada di aplikasi Kontak, mereka akan muncul di daftar drop-down yang dapat diketuk. Pengguna iPhone lainnya akan berwarna biru.
- Setelah selesai, ketuk Next > Create.
- Ketuk album yang baru saja pengguna buat.
- Klik tanda tambah (+).
- Jelajahi semua foto yang ada. Ketuk setiap foto yang ingin ditambahkan ke album bersama baru.
- Saat pengguna mengetuk semua foto yang ingin pengguna ambahkan ke album baru, ketuk Add.
- Tambahkan catatan yang akan dikirimkan ke orang yang pengguna bagikan albumnya. Kemudian klik Post.
- Album bersama dibuat dan pengguna dapat melihat foto di dalamnya, serta menambahkan atau menghapusnya.
Itulah cara sederhana untuk berbagi album di iPhone.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026