Tekno / Game
Selasa, 02 April 2024 | 17:21 WIB
Hero Fredrinn di Mobile Legends. (Moonton Games)

4. Lunox

Hero Lunox di Mobile Legends. (Moonton Games)

Lunox dikenal sebagai "Karrie-nya" Mage. Ia sangat cocok untuk melumat hero darah tebal seperti Fredrinn.

Dengan positioning yang tepat, Lunox dijamin merepotkan bagi pengguna Fredrinn. Selain kombo skill untuk menghancurkan Tank, Lunox juga berguna saat team fight karena bisa keluar masuk war dengan mudah.

Load More