Suara.com - Kompetisi Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID Season 13 kini masuk pekan ketujuh. Berikut jadwal MPL ID Season 13 Week 7 yang dimulai hari ini.
Pertandingan pertama dibuka oleh Rebellion Esports vs Aura Esports pukul 15.00 WIB. Pertandingan ini kemungkinan cukup ketat, karena Rebellion hanya berada di dua peringkat di bawah Aura.
Laga MPL ID selanjutnya adalah Bigetron Alpha vs Dewa United Esports pukul 18.00 WIB nanti. BTR kemungkinan menang mudah karena melawan Dewa yang kini ada di peringkat dasar klasemen sementara.
Adapun salah satu laga menarik di pekan ini ada di hari Sabtu besok. Pasalnya, Evos akan melawan Alter Ego yang sama-sama sedang dalam performa menurun.
Ada juga RRQ Hoshi vs BTR yang dilanjutkan di Sabtu malam besok. RRQ kini sedang dalam performa yang apik, akan berhadapan dengan BTR yang sedang di posisi pertama.
Laga MPL ID Season 13 Week 7 ini kemudian ditutup oleh Onic vs RRQ. Diketahui keduanya adalah tim kuat, tapi sempat menurun di season ini.
Di leg pertama kemarin, RRQ Hoshi kalah 2-0 tanpa balas dari Onic. Momen ini jadi penentuan apakah RRQ bisa balas dendam atau kembali dilibas.
Jadwal MPL ID Season 13 Week 7
Jumat, 3 Mei 2024
RBL vs Aura pukul 15.00 WIB
BTR vs Dewa pukul 18.00 WIB
Sabtu, 4 Mei 2024
Aura vs Onic pukul 15.00 WIB
Evos vs AE pukul 18.00 WIB
RRQ vs BTR pukul 20.50 WIB
Baca Juga: 3 Skill Combo Paquito Terbaik di Mobile Legends, Minggir Wir!
Minggu, 5 Mei 2024
Dewa vs Evos pukul 15.00 WIB
AE vs Geek pukul 18.00 WIB
Onic vs RRQ pukul 20.50 WIB
Link live streaming MPL ID Season 13
- YouTube = MPL Indonesia
- YouTube = Mobile Legends Indonesia
Berita Terkait
-
3 Skill Combo Paquito Terbaik di Mobile Legends, Minggir Wir!
-
5 Hero Tank Mematikan di Mobile Legends, Wajib Dikuasai!
-
Jarang yang Tahu, 5 Hero Mobile Legends Ini Ternyata Jago Main di Gold Lane
-
Ternyata Ini Penyebab META Tank Jungler di Mobile Legends Bisa Berakhir
-
5 Hero Mobile Legends dengan Darah Paling Tebal, Nggak Habis-habis!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
29 Kode Redeem FC Mobile 21 Januari 2026: Berburu Van der Sar dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Klaim Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Oppo A6 5G Meluncur di Pasar Global, HP Murah Tangguh dengan Baterai 7.000 mAh
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Januari 2026, Klaim 10.000 Gems dan Pemain TOTY 115-117
-
5 Rekomendasi Tablet Rp1 Jutaan RAM 8GB, Multitasking Lancar Anti Lemot
-
Ulang Tahun ke-5, Game Hitman 3 Hadirkan Fitur Cross-Progression
-
Teaser Beredar, HP Gaming Red Magic 11 Air Siap Rilis Global
-
Keamanan Siber Indonesia Terjun Bebas, Peringkat Global Tersalip Filipina
-
Bocoran Harga Realme P4 Power, HP Baru dengan Baterai 10.000 mAh
-
Jadwal M7 Mobile Legends Hari Ini: AE Bertarung Demi Tiket Final, ONIC Main Jam Berapa?