Suara.com - FNATIC ONIC keluar sebagai juara MPL ID Season 13 usai menumbangkan EVOS Glory dengan sempurna. Dalam laga final upper bracket, landak kuning membuat kejutan dengan debutnya hero fighter mage, Julian.
Julian baru saja mendapat buff dari Moonton yang membuatnya kembali masuk dalam META. Tidak heran jika hero ini akan mulai laris digunakan di rank maupun turnamen nantinya.
Di akhir April 2024 lalu, Moonton memberikan update patch terbaru yang menguntungkan beberapa hero assassin. Tidak hanya itu, salah satu hero fighter mage yang ikut mendapat buff adalah Julian.
Buff yang diberikan Moonton untuk Julian rupanya berpengaruh pada skill pasif hero tersebut. Penggunaan skill Julian kini menambah kuat basic attack miliknya yang kemudian memberi banyak damage.
Tidak hanya itu, jika menggunakan seluruh skill selama 5 detik, Julian mendapat peningkatan basic attack selama 2 detik yang mempengaruhi stack miliknya.
Skill pasif Julian yaitu Smith's Legacy membuatnya juga mendapat tambahan magic power dari basic attack menjadi 120 persen dari 100 persen.
Peningkatan ini membuat Julian kembali ke META dan debut untuk pertama kali dalam gelaran MPL ID Season 13 di tangan FNATIC ONIC Kairi dalam laga melawan EVOS Glory di final upper bracket.
Dalam dua match panas ini, FNATIC ONIC sukses meraih dua kemenangan penuhnya atas EVOS Glory. Permainan ciamik dari Kairi bersama Julian membuat tim ini sukses menumbangkan macan putih ke lower bracket.
Usai mendapat buff dari Moonton, dipastikan jika hero fighter mage seperti Julian akan kembali menjadi laris manis untuk digunakan di rank dan turnamen.
Baca Juga: Puncaki Klasemen Reguler Season, Bigetron Alpha Ditumbangkan Geek Fam dari Playoff MPL ID Season 13
Berita Terkait
-
Hasil Grand Final MPL ID Season 13: FNATIC ONIC Raih Fourpeat Champion!
-
Jadwal Grand Final MPL ID Season 13, FNATIC ONIC dan EVOS Glory Siap Rebut Titel Juara
-
Update Hasil Pertandingan Playoff MPL ID Season 13: Fnatic ONIC ke Final
-
Ulasan AKMU Bertajuk 'Hero': Lagu Cinta dengan Konsep Negeri Dongeng yang Bikin Nostalgia
-
Update Bracket Playoff MPL ID Season 13: BTR Tersingkir, 3 Tim Masih Bersaing
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Penantang Galaxy Z Fold 8 Siap Hadir, Honor Magic V6 Bawa Baterai Raksasa dan Teknologi AI Baru
-
Realme Neo8 Resmi Meluncur, HP Flagship Gaming dengan Snapdragon 8 Gen 5 dan Desain RGB Transparan
-
Terpopuler: HP Baterai 6500 mAh mulai Rp1 Juta, Smartwatch Spek Militer Canggih
-
iPhone 12 Turun Harga Gila-Gilaan di Januari 2026, Cek Daftar Harga Terbaru
-
REDMI Note 15 Series Debut di Indonesia,Performa HP Flagship dengan Ketahanan Ekstrem
-
52 Kode Redeem FF Terbaru 22 Januari 2026, Hadir Ryomen Sukuna Bundle dan Efek Knock Musuh
-
Editor PDF Terbaik 2026: Solusi Dokumen Modern
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari 2026, Ada 20.000 Gems dan Pemain TOTY
-
7 HP Layar Lengkung RAM 8 GB Baterai Badak Paling Worth It, Harga Cuma Rp2 Jutaan
-
5 HP Rp2 Jutaan Ini Punya Kamera 108MP, RAM 8 GB Lega dan Layar AMOLED Premium!